PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOPERATIF TIPE COOPERATIVE INTEGRATED READING COMPOSITION (CIRC) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN SISWA KELAS V SD INPRES TELLO BARU MAKASSAR

BAYU RONALDI (2023) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOPERATIF TIPE COOPERATIVE INTEGRATED READING COMPOSITION (CIRC) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN SISWA KELAS V SD INPRES TELLO BARU MAKASSAR.

[img] Text
0 SAMPUL.docx

Download (55kB)
[img] Text
1 ii iii.docx

Download (27kB)
[img] Text
2 BAB1.docx

Download (22kB)
[img] Text
3 BAB2.docx

Download (45kB)
[img] Text
4 BAB3.docx

Download (55kB)
[img] Text
6 DAFTAR PUSTAKA.docx

Download (15kB)
[img] Text
15 Lampiran 12 Hasil Tes akhir Siklus II.docx

Download (22kB)
[img] Text
17 Lampiran 17 Rekapitulasi.docx

Download (25kB)
[img] Text
18 X DOKUMENTASI.docx

Download (2MB)
[img] Text
DAFTAR-RIWAYAT-HIDUP.docx

Download (31kB)

Abstract

Bayu Ronaldi, 2016. Penerapan Model Pembelajaran Koperatif Tipe Cooperative Integrated Reading Composition (CIRC) untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca Pemahaman Siswa Kelas V SD Inpres Tello Baru Makassar. Skripsi dibimbing oleh WidyaKarmila Sari A. S.Pd., M.Pddan Dr. Ed. Faridah, S.T., M.Sc. Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Fakultas Ilmu Pendidikan. Universitas Negeri Makassar. Penelitian ini mengkaji tentang rendahnya kemampuan membaca pemahaman siswa kelas V SD Inpres Tello Baru Makassar. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimanakah penerapan model pembelajaran koperatif tipeCooperative Integrated Reading Composition (CIRC) untuk meningkatkan kemampuan membaca pemahaman siswa kelas V SD Inpres Tello Baru Makassar. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan keterampilan membaca pemahaman siswa kelas V SD Inpres Tello Baru Makassar dengan menggunakan metode Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC). Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan jenis penelitian yaitu Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang terdiri dari empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi danrefleksi.Subjek penelitian adalah guru dan siswa kelas V SD Inpres Tello Baru Makassar dengan jumlah siswa sebanyak24 siswa yang terdiri dari 11 siswa laki-laki dan 13 siswa perempuan. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, tes, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan dalam pembelajaran baik pada aktivitas guru dan siswa maupun hasil tes belajar siswa. Peningkatan dapat dilihat pada hasil belajar siswa yang meningkat. Sebelum model dilaksanakan terlihat bahwa sebagian besar siswa masih belum memahami isi bacaan yang diberikan, dan setelah model CIRC diterapkan baik pada siklus I maupun siklus II terdapat peningkatan yang signifikan terhadap pemahaman siswa dalam membaca teks bacaan.

Item Type: Article
Subjects: ILMU PENDIDIKAN > PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR - (S1)
Divisions: FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Depositing User: Unnamed user with username pustakawanfip
Date Deposited: 05 Jun 2023 07:23
Last Modified: 05 Jun 2023 07:23
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/29514

Actions (login required)

View Item View Item