SISTEM PENEMPATAN PEGAWAI DALAM JABATAN STRUKTURAL DIKANTOR DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN SIDENRENG RAPPANG SULAWESI SELATAN

ERMANTO (2022) SISTEM PENEMPATAN PEGAWAI DALAM JABATAN STRUKTURAL DIKANTOR DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN SIDENRENG RAPPANG SULAWESI SELATAN.

[img] Text
Copy of lampiran 7 Maret 2016.docx

Download (55kB)
[img] Text
BAB I.docx

Download (28kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA Maret 2016.docx

Download (22kB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.docx

Download (33kB)

Abstract

Ermanto, 2016.Sistem penempatan pegawai dalam jabatan struktural dikantor dinas pendidikan kabupaten sidenreng rappang sulawesi selatan. Skripsi, dibimbing oleh Drs. Andi Mappincara M.Pd dan Sumarlin Mus, S.Pd, M.Pd. Jurusan Administrasi Pendidikan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Makassar. Penelitian ini mengkaji tentangSistem penempatan pegawai dalam jabatan struktural dikantor dinas pendidikan kabupaten Sidenreng Rappang sulawesi selatan. Fokus dalam penelitian ini adalah bagaimanakah gambaran umum kerakteristik pegawai dan Sistem penempatan pegawai dalam jabatan struktural dikantor dinas pendidikan kabupaten sidenreng rappang sulawesi selatan. Berdasarkan fokus penelitian tersebut, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran umum bagaimanakah Sistem penempatan pegawai dalam jabatan struktural dikantor dinas pendidikan kabupaten sidenreng rappang sulawesi selatan. Yang menjadi unit analisis dalam penelitian ini adalah Kepala Dinas, Sekretaris dan Kasubag umum kepegawaian. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yang menggunakan metode kualitatif. Prosedur pengumpulan data diperoleh dengan menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data yang terkumpul kemudian di analisis dengan menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengelolaan penempatan pegawai khususnya Sistem penempatan pegawai dalam jabatan struktural telah terlaksana dengan melihat kerakteristik pegawai dinas pendidikan kabupaten sidenreng rappangdan bagaiman Sistem penempatan pegawai dalam jabatan struktural. Ini terlihat pada kerakteristik pegawai dinas pendidikan kabupaten sidenreng rappang, bagaimana sistem yang dipakai serta bagaimana sistem penempatan pegawai dalam jabatan struktural dikantor dinas pendidikan. Dalam Sistem penempatan pegawai di Kantor Dinas Pendidikan Sidenreng Rappang ditentukan oleh kepala dinas dengan mempertimbangkan masukan dari pengawas. Mengimplementasikan Sistem penempatan jabatan struktural dengan baik melalui upaya sosialisasi formasi jabatan, membangun dan menjalin komunikasi dan melakukan kontrol terhadap jalannya kegiatan sistem pengangkatan atau penempatan pegawai yang telah dipertimbangkan sesuai dengan kebijakan pemerintah. Dalam merekrut calon pejabat struktural juga tidak terlepas dari adanya pertimbangan-pertimbangan lain diluar aturan yuridis formal, termasuk didalam pertimbangan kedekatan, kekeluargaan, suku, politik dan lain-lain.

Item Type: Article
Subjects: ILMU PENDIDIKAN > ADMINISTRASI PENDIDIKAN - (S1)
Divisions: FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Depositing User: Unnamed user with username pustakawanfip
Date Deposited: 22 Apr 2022 01:41
Last Modified: 22 Apr 2022 01:41
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/23139

Actions (login required)

View Item View Item