PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TALKING STICK PADA SISWA KELAS V SDN 163 LEMPANGAN KECAMATAN TELLULIMPOE KABUPATEN SINJAI

WAHYUDI (2023) PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TALKING STICK PADA SISWA KELAS V SDN 163 LEMPANGAN KECAMATAN TELLULIMPOE KABUPATEN SINJAI.

[img] Text
1. Sampul.docx

Download (142kB)
[img] Text
BAB I.docx

Download (29kB)
[img] Text
BAB II (autosaved).docx

Download (40kB)
[img] Text
BAB III (Repaired).docx

Download (28kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.docx

Download (19kB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP .docx

Download (57kB)

Abstract

Wahyudi, 2016. Peningkatan Keterampilan Berbicara melalui Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Talking Stick pada Siswa Kelas V SDN 163 Lempangan Kecamatan Tellulimpoe Kabupaten Sinjai. Skripsi. Drs. Latri, S. Pd, M.Pd dan Dra. St. Nursiah B. M.Pd selaku pembimbing pada Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Makassar. Masalah utama dalam penelitian ini adalah bagaimana menerapkan model pembelajaran tipe Talking Stick untuk meningkatkan keterampilan berbicara pada Siswa Kelas V SDN 163 Lempangan Kecamatan Tellulimpoe Kabupaten Sinjai. Penelitian ini bertujuan meningkatkan keterampilan berbicara. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan jenis penelitian adalah penelitian tindakan kelas yang terdiri dari dua siklus dimana setiap siklus dilaksanakan sebanyak dua kali. Di Siklus I sebanyak 7 orang yang tidak memenuhi standar KKM atau dengan kata lain tidak tuntas, lalu dilanjutkan ke Siklus II sebagai perbaikan dari Siklus I dan berhasil mencapai ketuntasan belajar yang diharapkan, dari keseluruhan siswa yang berjumlah 12 orang, 11 orang yang sudah tuntas dan menyisakan 1 orang yang belum tuntas . Prosedur penelitian meliputi perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi dan refleksi. Subyek dalam penelitian ini adalah Siswa Kelas V SDN 163 Lempangan Kecamatan Tellulimpoe Kabupaten Sinjai yang berjumlah 12 orang, terdiri dari 5 perempuan dan 7 laki-laki. Kesimpulan penelitian ini adalah keterampilan berbicara melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Talking Stick pada siswa kelas V SDN 163 Lempangan Kecamatan Tellulimpoe Kabupaten Sinjai mengalami peningkatan.

Item Type: Article
Subjects: ILMU PENDIDIKAN > PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR - (S1)
Divisions: FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Depositing User: Unnamed user with username pustakawanfip
Date Deposited: 11 Jul 2023 01:55
Last Modified: 11 Jul 2023 01:55
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/32832

Actions (login required)

View Item View Item