Penggunaan Picture Word Inductive Model (PWIM) pada Penulisan Teks Deskriptif Siswa.

AMANAH, ST. (2016) Penggunaan Picture Word Inductive Model (PWIM) pada Penulisan Teks Deskriptif Siswa. S1 thesis, Pascasarjana.

[img]
Preview
Text
ST. AMANAH SR.pdf

Download (729kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi penggunaan Picture Word Inductive Model (PWIM) dalam peningkatan kemampuan siswa dan menarik minat siswa dalam menulis teks deskriptif. Penelitian ini menggunakan desain quasi eksperimental. Penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Data penelitian dikumpulkan menggunakan tes dan kuesioner. Dalam menganalisis data, peneliti menggunakan analisis data kuantitatif. Hasil dari penelitian ini menunjukkan pada (1) penggunaan Picture Word Inductive Model (PWIM) meningkatkan kemampuan menulis teks deskriptif siswa kelas X SMK Negeri 1 Bantaeng; (2) siswa kelas X SMK Negeri 1 Bantaeng tertarik belajar bahasa Inggris menggunakan Picture Word Inductive Model (PWIM). Peneliti menemukan bahwa semua kegiatan siswa yang terdapat pada indikator siswa terhadap minat tercapai yang dapat dilihat pada keterlibatan siswa, kesenangan, ketertarikan, dan perhatian terhadap penggunaan Picture Word Inductive Model (PWIM).

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: PASCASARJANA > BAHASA INGGRIS (S2)
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 27 Dec 2017 05:44
Last Modified: 27 Dec 2017 05:44
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/4401

Actions (login required)

View Item View Item