Model Matematika Optimasi untuk Perbaikan Proses Penggorengan Vakum Terhadap Tekstur Keripik Buah

Jamaluddin, Jamaluddin and Rahardjo, Budi and Hastuti, Pudji and Rochmadi, Rochmadi (2011) Model Matematika Optimasi untuk Perbaikan Proses Penggorengan Vakum Terhadap Tekstur Keripik Buah. Jurnal Teknik Industri, 12 (1). pp. 82-89. ISSN 1978-1431

[img] Text (Artikel Jurnal Nasional Terakreditasi)
Arikel Jurnal Nasional Terkreditasi - Model Matematika Optimasi untuk Perbaikan Proses.pdf - Published Version

Download (232kB)
[img] Text (Peer Review Artikel Jurnal Nasional Terakreditasi)
Peer Review - Model Matematika Optimasi untuk Perbaikan Proses Penggorengan Vakum Terhadap Tekstur.pdf - Published Version

Download (1MB)
Official URL: http://ejournal.umm.ac.id/index.php/industri/artic...

Abstract

Abstrak: Keras dan renyah adalah karakteristik spesifik dari produk goreng yang disukai konsumen. Untuk mempunyai tekstur yang renyah produk menjadi sesuai dengan keinginan konsumen, ini membutuhkan penelitian perubahan karakteristik dari material dasar dan kondisi penggorengan. Dalam proses penggorengan, perubahan karakteristik dari kekerasan dan kerenyahan makanan terjadi. Perubahan ini diperkirakan karena vaporasi kadar air dan penurunan kandungan pati dalam makanan. Tujuan dari penelitian ini adalah mengembangkan model matematis dari perubahan kekerasan dan kerenyahan menjadi fungsi dari air dan peunrunan kandungan isi. Sampel dari penelitian ini adalah buah nangka goreng pada temperatur 70–100° C, selama 15–60 menit, dan tekanan 80–90 kPa. Parameter yang dilihat adalah kekerasan dan kerenyahan, kandungan air dan pati sebelum dan sesudah penggorengan. Hasilnya menunjukkan bahwa kekerasan dan kerenyahan berubah sesuai fungsi vaporasi air dan penurunan kandungan pati dapat digunakan untuk memperkirakan kekerasan dan kerenyahan produk selama penggorengan.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: tekstur kekerasan dan kerenyahan, kandungan air, kandungan pati, buah nangka
Subjects: FAKULTAS TEKNIK
FAKULTAS TEKNIK > Pendidikan Teknologi Pertanian
KARYA ILMIAH DOSEN
Universitas Negeri Makassar > KARYA ILMIAH DOSEN
Divisions: KOLEKSI KARYA ILMIAH UPT PERPUSTAKAAN UNM MENURUT FAKULTAS > KARYA ILMIAH DOSEN
KARYA ILMIAH DOSEN
Depositing User: S.T., M.T. Faruq Ratuhaji
Date Deposited: 22 May 2020 15:53
Last Modified: 28 May 2020 02:23
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/17616

Actions (login required)

View Item View Item