Solusi Persamaan Panas dengan menggunakan Metode Dekomposisi Adomian Laplace

Arisandi, Reza (2017) Solusi Persamaan Panas dengan menggunakan Metode Dekomposisi Adomian Laplace. Diploma thesis, FMIPA.

[img]
Preview
Text
reza.pdf

Download (237kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Reza Arisandi, 2017. Solusi Persamaan Panas dengan menggunakan Metode Dekomposisi Adomian Laplace. Skripsi. Jurusan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Makassar. (dibimbing oleh Muhammad Abdy dan Syafruddin Side). Penelitian ini membahas tentang penerapan Metode Dekomposisi Adomian Laplace (LADM) dalam menentukan solusi persamaan panas. Metode Dekomposisi Adomian Laplace merupakan metode semi analitik untuk menyelesaikan persamaan diferensial nonlinier yang mengkombinasikan antara tranformasi Laplace dan metode dekomposisi Adomian. Berdasarkan hasil perhitungan, metode dekomposisi Adomian Laplace dapat menghampiri penyelesaian persamaan diferensial biasa nonlinear. Kata kunci: Metode Dekomposisi Adomian Laplace, Persamaan Diferensial Parsial, Persamaan Panas.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: FMIPA > Matematika
Divisions: FAKULTAS MIPA
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 02 Apr 2019 02:09
Last Modified: 02 Apr 2019 02:09
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/12803

Actions (login required)

View Item View Item