Pengelolaan Kearsipan Pada Sekolah Dasar Islam Al-Azhar 34 Makassar

THAHIR, MUTHAHHARAH (2013) Pengelolaan Kearsipan Pada Sekolah Dasar Islam Al-Azhar 34 Makassar. S1 thesis, PPS.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengelolaan kearsipan di Sekolah Dasar Islam Al-Azhar 34 Makassar yang meliputi tahap penyimpanan, pemeliharaan, penyusutan, dan pemusnahan. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif yang dilakukan dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Lokasi penelitian ini adalah di Sekolah Dasar Islam Al-Azhar 34 Makassar. Sumber data utama adalah para pegawai tata usaha dan sumber data penunjang adalah kepala sekolah yang berwewenang dalam pembinaan tenaga pegawai tata usaha. Data yang diperoleh dianalisis dengan langkah sebagai berikut: mereduksi data, penyajian data, selanjutnya pemeriksaan keabsahan dan terakhir membuat kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengelolaan kearsipan di Sekolah Dasar Islam Al-Azhar 34 Makassar dalam hal pengelolaan tata aliran kearsipan telah dilakukan, namun belum sepenuhnya sesuai standar dalam UU No. 43 tahun 2009. Demikian pula pegawai tenaga tata usaha masih kurang pengetahuannya tentang tata aliran pengelolaan kearsipan sehingga menjadi kendala dalam menjalankan tugas dan tanggungjawabnya sebagai pengelola arsip di sekolah.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: PASCASARJANA > ADMINISTRASI PENDIDIKAN - (S2)
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 28 Jun 2018 00:08
Last Modified: 28 Jun 2018 00:08
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/9355

Actions (login required)

View Item View Item