Pemerintahan Benazir Bhutto di Pakistan (1988-1990)

KARMILA, KARMILA (2014) Pemerintahan Benazir Bhutto di Pakistan (1988-1990). Diploma thesis, UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

[img] Text
BAB I.docx

Download (44kB)
[img] Text
BAB V.docx

Download (20kB)

Abstract

Penelitianinibertujuanuntukmendeskripsikan pemarintahan Benazir Bhutto di Pakistan sebagai Perdana Menteri di Pakistan (1988-1990), denganmemaparkankeadaanPakistan selama Benazir Bhutto menjabat Perdana Menteri, menuliskan bagaimana kebijakan-kebijakan Benazir Bhutto khususya bagi kaum perempuan, Serta penyebab lengsernya Benazir Bhutto sebagai Perdana Menteri Pakistan dan dampaknya. Penelitianinimenggunakanmetodesejarah yang meliputiheuristikataupengumpulan data yang diperolehmelaluiliterature researchselanjutnyadilakukankritikterhadapsumber yang dikumpulkan, kemudiandiinterpretasiataudiberikanpenafsiranterhadapsumbertersebutsertahistoriografiataupenulisansejarah yang akhirnyamelahirkantulisantentangPemerintahan Benazir Bhuttodi Pakistan (1988-1990). HasilpenelitianmenunjukkanbahwaPakistan di bawahpemerintahanBenazir Bhuttomemiliki banyak perubahan diantaranya merubah sistem pemerintahan Militer ke sisitem pemerintahan yang Demokratis, di awal pemerintahannya Benazir Bhutto membebaskan tahanan politik, serta memperbaiki hubungan luar negeri diantaranya membangun kembali silaturahmi dengan India, Afganistan,serta AS (Amerika Serikat). Kemudian melakukan reformasi dramatis dalam hak-hak wanita. Benazir Bhutto menunjuk beberapa wanita untuk duduk dalam kabinet dan mendirikan Kementrian Perkembangan Wanita. Akan tetapi hanya dalam 20 bulan menjabat sebagai Perdana Menteri Benazir Bhutto dilengserkan dari jabatannya oleh Presiden Ghulam Ishaq Khan dengan tuduhan korupsi. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa selama 20 bulan Benazir Bhutto banyak melakukan perubahan di Pakistan. Dan menjadikan Pakistan menjadi negara yang bebas dan aman bagi masyarakat meskipun mendapat tekanan dari Presiden dan orang-orang yang tidak setuju dengan sistem pemerintahannya. Dan pada tanggal 20 Agustus 1990 Benazir Bhutto di lengserkan dari jabatannya. Dan akhirnya semua kebijakan-kebijakannya dihapus oleh Perdana Menteri yang menggantikannya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: FAKULTAS ILMU SOSIAL > Pendidikan Sejarah
Divisions: FAKULTAS ILMU SOSIAL
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 07 Mar 2018 03:22
Last Modified: 07 Mar 2018 03:22
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/5445

Actions (login required)

View Item View Item