Pengaruh Rasio Hutang (Debt to Equity Ratio) terhadap Harga Saham Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

Ismail, Nur Abdiana (2015) Pengaruh Rasio Hutang (Debt to Equity Ratio) terhadap Harga Saham Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Diploma thesis, UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

[img] Text
BAB 1-V.docx

Download (134kB)

Abstract

Penelitianinidilakukan untuk menguji pengaruhdebt to equity ratioterhadaphargasahamperusahaanperbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.Populasidalam penelitianiniyaituperusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.Adapun Sampelnya adalahperusahaan perbankan yang masuk dalam LQ-45 di Bursa Efek Indonesia tahun 2009-2014.Teknikpengumpulan data yang digunakanadalahdokumentasi.Teknikanalisis data dilakukandenganmenggunakananalisisregresi linear sederhana, analisiskorelasi product momentdan Uji t denganmenggunakan SPSS (Statistic Product and Services Solution) 20 for Windows. Berdasarkanhasilanalisisregresi linear sederhanadiperoleh model persamaanÝ =5076,379 + 1,835 DER, yang berartibahwanilaikonstantasebesar5076,379tanpamemperhatikanbesarkecilnyaDebt to Equity Ratiomakabesarnyaharga sahamadalah5076 persen. SedangkanKofisienregresivariabelDERbernilaipositifyaitusebesar1,835. Hal iniberartiapabilaDERmeningkat sebesar 1 persen, maka harga sahamakannaiksebesar1,835 persen. Hasilujihipotesis (uji t) menunjukkanbahwavariabelDebt to Equity Ratiotidakmempunyai pengaruh yang signifikanterhadapharga saham perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.Sehinggahipotesis yang diajukanbahwa Debt to Equity Ratioberpengaruhsignifikanterhadaphargasahamperusahaanperbankan yang terdaftar di Bursa EfekIndonesia “Ditolak”.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: FAKULTAS EKONOMI > Manajemen > Pendidikan Ekonomi
FAKULTAS EKONOMI > Pendidikan Ekonomi
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 06 Mar 2018 02:52
Last Modified: 06 Mar 2018 02:52
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/5345

Actions (login required)

View Item View Item