Pengembangan Budaya Sekolah (Studi Kasus Pada Sekolah Dasar Islam Terpadu Al – Fityan Kabupaten Gowa)

MULYANI, DIAN (2015) Pengembangan Budaya Sekolah (Studi Kasus Pada Sekolah Dasar Islam Terpadu Al – Fityan Kabupaten Gowa). Diploma thesis, Universitas Negeri Makassar.

[img] Text
BAB I - V.docx

Download (105kB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini mengkaji tentangpengembanganbudayasekolah (studikasuspadasekolahdasar Islam terpadu Al –FityankabupatenGowa). Fokus penelitian ini adalah pada pengembangan budaya sekolah di Sekolah Dasar Islam Terpadu Al – Fityan Kabupaten Gowa. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahuipengembanganbudayasekolahdi sekolahdasarislamterpadu Al –FityankabupatenGowa.Pendekatanpenelitian ini adalahpendekatankualitatifdengan jenis penelitian studi kasus. Selanjutnya yang menjadi informan dalam penelitian ini adalah kepalasekolah, 3orang guru, 1 orang stafdan 2 orang siswa.Teknik pengumpulan data yang digunakanadalah wawancara, observasidan dokumentasi. Hasilpenelitianinimenunjukkanbahwapengembanganbudayasekolahdi SDIT Al – FityanKabupatenGowadariaspeknilai, ditunjukkandengandibuatnyakegiatandzikirpagi, shalatduhadanmengajiuntukmenanamkannilaiibadah, nilaitauhiddannilaiahklaksertanilaikedisiplinanInfaqjumatuntukmengajarkannilaikeikhlasan. Program penunjukanketuakelasbergiliranuntukmengajarkannilaiamanah (tanggungjawab).Kegiatanjumatbersihuntukmengajarkannilaikebersihan.Adapunnilai – nilaisosialdengandibuatnyapertemuanrutindankelompokpengajian (tarbiyah), makanbersama, kegiatanbincang – bincangantara guru denganstafdanperlombaan – perlombaan.Aspeknormaditunjukkandenganadanyapenghargaan yang diberikankepada guru dansiswa yang berprestasi. Sanksi yang diberikanselalubermuatanbimbingan yang dapatmenambahwawasanwargasekolahsertaaturanpemisahansiswalaki – lakidanperempuan yang berada di kelas 4 sampaikelas 6.Dari aspekperilaku, kepalasekolahturutberperandalammemantauperilakusiswa di luarkelas, berbaurdenganwarganyatanpamelihatjabatannyasebagaipemimpin, melibatkan guru danstafdalam proses pengambilankeputusan. Perilaku guru danstaf, yang menunjukkansikapketerbukaandantidaksungkanmemintabantuankepadakepalasekolah.Terhadapsiswa, guru danstaftetapmemantauperilakusiswa di luarkelasdanmemberikancontohsikap yang dapatdijadikanpanutan.Perilakusiswa yang menghormatikepalasekolah, guru danstafsertamenjalinhubungan yang baikantarasesamasiswa.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ILMU PENDIDIKAN > ADMINISTRASI PENDIDIKAN - (S1)
Divisions: FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 07 Sep 2017 08:06
Last Modified: 07 Sep 2017 08:06
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/2830

Actions (login required)

View Item View Item