Penerapan Pembelajaran Kolaboratif Untuk Meningkatkan Aktifitas Belajar Siswa Kelas XI IPA 3 Melalui Lesson Study Berbasis Sekolah di SMA Negeri 8 Makassar

Azis, Andi Asmawati and Adnan, Adnan and Muis, Abd and Musawwir, Musawwir (2013) Penerapan Pembelajaran Kolaboratif Untuk Meningkatkan Aktifitas Belajar Siswa Kelas XI IPA 3 Melalui Lesson Study Berbasis Sekolah di SMA Negeri 8 Makassar. Jurnal Bionature, 14 (1). pp. 38-43. ISSN 1411-4720

[img] Text (Dokumen)
26. Penerapan Pembelajaran Kolaboratif untuk Meningkatkan Aktifitas Belajar Siswa Kelas XI IPA 3.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Hasil Peer Review)
26. Hasil Peer Review Penerapan Pembelajaran Kolaboratif untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Kelas XI IPA 3.pdf

Download (839kB)
Official URL: https://ojs.unm.ac.id/bionature/article/view/1446/...

Abstract

Penerapan Pembelajaran Kolaboratif Untuk Meningkatkan Aktifitas Belajar Siswa Kelas XI IPA 3 Melalui Lesson study Berbasis Sekolah di SMA Negeri 8 Makassar.Penelitian ini termasuk penelitian tindakan kelas (PTK), yang bertujuan untuk meningkatkan aktiftas belajar siswa melalui penerapan pembelajaran kolaboratif. Penelitian ini dilaksanakan di kelas XI IPA 3 SMA Negeri 8 Makassar, sebanyak dua siklus atau dua kali pertemuan (4 x 45 menit), pada topik sistem peredaran darah. Dari data hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa, tahapan pembelajaran kolaboratif yang diterapkan telah berhasil meningkatkan aktifitas belajar siswa. Hal ini dikarenakan, seluruh tahapan kegiatan pembelajaran sangat menekankan pada keterlibatan siswa dari awal sampai akhir pembelajaran. Disamping itu, guru memposisikan diri sebagai fasilitator dan pendamping yang baik bagi aktifitas belajar siswa. Pelaksanaan lesson study selama penelitian, juga telah mempererat kolegalitas antara tim LS, membentuk mutual learning (saling belajar), dan meningkatkan profesional guru sebagai pendidik dan pengajar.

Item Type: Article
Subjects: FMIPA > PENDIDIKAN BIOLOGI - (S1)
FMIPA
Divisions: FAKULTAS MIPA
Depositing User: adnan
Date Deposited: 18 Aug 2022 09:53
Last Modified: 24 Aug 2022 04:54
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/24322

Actions (login required)

View Item View Item