SANGGAR SENI SEKOLAH SEBAGAI WADAH PENGEMBANGAN MINAT TARI TERHADAP SISWA SMP NEGERI 26 MAKASSAR

SUHARTINI, TITIN (2018) SANGGAR SENI SEKOLAH SEBAGAI WADAH PENGEMBANGAN MINAT TARI TERHADAP SISWA SMP NEGERI 26 MAKASSAR. Diploma thesis, UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

[img]
Preview
Text
JURNAL & ARTIKEL.pdf

Download (219kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK TITIN SUHARTINI, NIM 1182040017. 2018. Sanggar Seni Sekolah sebagai wadah Pngembangan Minat Tari terhadap Siswa SMP Negeri 26 Makassar. Program Studi Pendidikan Sendratasik Fakultas Seni dan Desain Universitas Negeri Makassar. Dibimbing oleh (I) Dr. Hj. A. Padalia, M.Pd, (II) Rahma M, S.Pd, M.Sn. Penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif kualitatif. Adapun tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui sejauh mana pengembangan minat siswa dalam sanggar seni di sekolah serta prestasi yang di dapat siswa dalam sanggar. Subjek penelitian ini adalah peserta didik. Prosedur Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sanggar seni sekolah sebagai wadah pengembangan minat tari terhadap siswa SMP Negeri 26 Makassar. Hal ini ditunjukkan pada pengamatan langsung tentang bagaimana jalannya pelaksanaan kegiatan pengembangan minat siswa dalam sanggar yang cukup bagus serta prestasi siswa dalam sangar yang dihasilkan oleh siswa dalam sanggar membuktikan berhasilnya sanggar seni sekolah untuk lebih mengembangkan minat tari siswa. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa sanggnar seni sekolah sebagai wadah pengembangan minat tari siswa berhasil untuk menarik dan mengembangkan minat siswa khususnya tari diketahui dai prestasi dan antusias siswa dalam perkembangan minat dan pelaksanaan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: FAKULTAS SENI DAN DESAIN > Pendidikan sendratasik
Divisions: FAKULTAS SENI DAN DESAIN
Depositing User: Pustaka FSD yayu
Date Deposited: 12 Feb 2020 07:48
Last Modified: 12 Feb 2020 07:48
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/16989

Actions (login required)

View Item View Item