ANALISIS GAYA MANAJERIAL ETNIS TIONGHOA DALAM PENGEMBANGAN USAHA PENJUALAN SUKU CADANG SEPEDA MOTOR (Studi Kasus Toko Suku Cadang Sepeda Motor Jalan Veteran Selatan Kota Makassar)

Busman, Busman (2019) ANALISIS GAYA MANAJERIAL ETNIS TIONGHOA DALAM PENGEMBANGAN USAHA PENJUALAN SUKU CADANG SEPEDA MOTOR (Studi Kasus Toko Suku Cadang Sepeda Motor Jalan Veteran Selatan Kota Makassar). Diploma thesis, Universitas Negeri Makassar.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI_BUSMAN 1494043029_Fix.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini merupakan sebuah penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Dengan menggunakan teknik snowball sampling melalui instrumen observasi, wawancara, serta dokumentasi dalam memperoleh data dilapangan Berdasarkan analisis data yang dilakukan diperoleh kesimpulan berdasarkan indikator dari variable manajerial dan pengembangan usaha bahwa dalam membangun sebuah usaha memiliki kepercayaan diri dalam mengambil keputusan, menghargai bawahan, mengelola kesempatan yang ada, memotivasi pekerja serta bertanggung jawab atas berbagai kemungkinan yang terjadi dilapangan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: FAKULTAS EKONOMI
FAKULTAS EKONOMI > Manajemen > Pendidikan Ekonomi
FAKULTAS EKONOMI > Pendidikan Ekonomi
Divisions: FAKULTAS EKONOMI
Depositing User: Muhammad Hasan
Date Deposited: 27 Nov 2019 04:15
Last Modified: 27 Nov 2019 04:15
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/15437

Actions (login required)

View Item View Item