SURVEI TINGKAT KESEGARAN JASMANI SISWA UPT SMPN 1 PANCA RIJANG KAB. SIDRAP

MASRI, ILHAM (2019) SURVEI TINGKAT KESEGARAN JASMANI SISWA UPT SMPN 1 PANCA RIJANG KAB. SIDRAP. Diploma thesis, UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

[img]
Preview
Text
JURNAL SKRIPSI.pdf

Download (140kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Ilham Masri, 2019. Survei Tingkat Kesegaran Jasmani Siswa UPT SMPN 1 Panca Rijang Kab. Sidrap Skripsi. Jurusan Pendidikan Jasmani Kesehatan dan rekreasi, Fakultas Ilmu Keolahragaan. Universitas Negeri Makassar (dibimbing oleh Dr. Irvan Sir, M,Kes dan H. Iskandar, S.Pd, M.Pd). Penelitian ini adalah penelitian Deskriptif Kualitatif yang bertujuan untuk mengetahui tingkat kesegaran jasmani Siswa UPT SMPN 1 Panca Rijang Kab. Sidrap. Variabel adalah Kesegaran Jasmani Siswa UPT SMPN 1 Panca Rijang Kab. Sidrap. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Siswa UPT SMPN 1 Panca Rijang Kab. Sidrap, sedangkan sampelnya adalah dengan jumlah siswa 20 orang. Data hasil penelitian diperoleh dengan memberikan tes kesegaran Jasmani. Teknik analisis data yaitu dengan analisis deskriptif Kulitatif. Berdasarkan hasil analisis Program SPSS untuk mengetahui hasil Rendah, Rata-rata dan Tertinggi. Hal ini dapat disimpulkan bahwa kesegaran jasmani Siswa UPT SMPN 1 Panca Rijang Kab. Sidrap Klasifikasi kategori Kurang dengan jumlah nilai 11 dari semua nilai rata-rata yang ditemukan dari tes dan Pengukuran TKJI. Kata kunci :Survei, KesegaranJasmani, Siswa

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN > Pendidikan Jasmani Kesehatan & Rekreasi
Divisions: FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 27 Aug 2019 06:05
Last Modified: 27 Aug 2019 06:05
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/14673

Actions (login required)

View Item View Item