ANALISIS KINERJA USAHA PENANGKAPAN IKAN LAUT DI KABUPATEN KOLAKA

RAUF, RUSDIAMAN (2019) ANALISIS KINERJA USAHA PENANGKAPAN IKAN LAUT DI KABUPATEN KOLAKA. S2 thesis, Pascasarjana.

[img]
Preview
Text
0 JURNAL INTERNASIONAL.pdf

Download (553kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK RUSDIAMAN RAUF. Analisis Kinerja Usaha Penangkapan Ikan Laut di Kabupaten Kolaka. (dibimbing oleh Promotor H Amiruddin Tawe dan Kopromotor Muhammad Rakib) Tujuan penelitian ini adalah (i). untuk menganalisis pengaruh langsung motivasi kerja; pengaruh keberanian menghadapi risiko; pembelajaran wirausaha dan komitmen individu terhadap kinerja usaha; (ii). untuk menganalisis pengaruh motivasi kerja, keberanian menghadapi risiko, dan pembelajaran wirausaha terhadap komitmen individu; (iii). Untuk menganalisis pengaruh tidak langsung motivasi kerja, keberanian menghadapi risiko, pembelajaran wirausaha melalui komitmen individu terhadap kinerja usaha. Penelitian ini menggunakan metode survey dengan jumlah sampel 125 responden. Data dianalisis dengan menggunakan Path Analisis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (i). Secara langsung motivasi kerja, keberanian menghadapi risiko, pembelajaran wirausaha dan komitmen individu berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja usaha. Motivasi Kerja mempunyai pengaruh yang lebih besar jika dibandingkan variabel bebas lainnya (ii). Secara langsung motivasi kerja, keberanian menghadapi risiko dan pembelajaran wirausaha berpengaruh positif dan signifikan terhadap komitmen individu. Pembelajaran wirausaha mempunyai pengaruh yang lebih besar jika dibandingkan Motivasi Kerja dan Keberanian Menghadapi Risiko.. (iii). Secara tidak langsung; motivasi kerja tidak berpengaruh signifikan melalui komitmen individu terhadap kinerja usaha, sedangkan keberanian menghadapi risiko dan pembelajaran wirausaha berpengaruh signifikan melalui komitmen individu terhadap kinerja usaha, ABSTRACT RUSDIAMAN RAUF. The Work Performance Analysis Of Sea Fishing in Kolaka Regency (Supervised by Promoter H Amiruddin Tawe as well as Copromotor and Muhammad Rakib) The purpose of this study is (i). to analyze the direct influence of work motivation, risk taking, entrepreneurial learning and individual commitment to business performance; (ii). to analyze the effect of work motivation, risk-taking, and entrepreneurial learning on individual commitment; (iii). to analyze the indirect effect of work motivation, risk taking, entrepreneurial learning through individual commitment to business performance.This study used survey method with a sample size of 125 respondents. Data were analyzed by using Path Analysis. The results showed that: (i). directly work motivation, risk taking, entrepreneurial learning and individual commitment have positive and significant impact to business performance. Work Motivation has a greater influence when compared to other independent variables, (ii). Directly work motivation, risk taking and entrepreneurial learning directly have a positive and significant impact on individual commitment. Entrepreneurship learning has a greater impact when compared to work motivation and risk taking. (iii). indirectly; work motivation has no significant effect through individual commitment to business performance, while risk taking and entrepreneurial learning have a significant influence through individual commitment to business performance,

Item Type: Thesis (S2)
Subjects: PASCASARJANA > PENDIDIKAN EKONOMI - (S3)
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 18 Mar 2019 01:23
Last Modified: 18 Mar 2019 01:30
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/12590

Actions (login required)

View Item View Item