INTENSITAS AKSES MEDIA MASSA ONLINE SISWA SMA DI KABUPATEN BANTAENG (STUDI KASUS SMA NEGERI 3 BANTAENG)

Askarim, Askarim (2018) INTENSITAS AKSES MEDIA MASSA ONLINE SISWA SMA DI KABUPATEN BANTAENG (STUDI KASUS SMA NEGERI 3 BANTAENG). S1 thesis, UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

[img]
Preview
Text
ARTIKEL ASKARIM.pdf

Download (559kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan intensitas, mamfaat, dan dampak media massa online terhadap pembentukan identitas diri siswa SMA Negeri 3 Bantaeng, Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus subjek penelitian Siswa, guru dan Orang tua siswa di SMA Negeri 3 Bantaeng. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi, dan analisis dokumen. Hasil penelitian mengungkapkan: (a) intensitas pengguna media massa online berimplikasi nyata terhadap identitas diri siswa baik secara akademik maupun non akademik (b) Mamfaat nyata media massa online sebagai sarana informasi, hiburan, eksistensi diri, dan jual beli online (c) Dampak nyata mengakses media massa online, dapat mempengaruhi sikap individualistik, plagiatristik, dan konsumeristik. Kata Kunci: Media massa Online, identitas diri

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: PASCASARJANA > Penelitian dan evaluasi
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 13 Sep 2018 06:39
Last Modified: 13 Sep 2018 06:39
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/10777

Actions (login required)

View Item View Item