Pengaruh Metode Pembelajaran Learning Starts With A Question (LSQ) Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Ekonomi Kelas X di SMA Negeri 3 Takalar

Farid, Muhammad (2016) Pengaruh Metode Pembelajaran Learning Starts With A Question (LSQ) Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Ekonomi Kelas X di SMA Negeri 3 Takalar. Diploma thesis, UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

[img]
Preview
Text
BAB 1 FARID.pdf

Download (49kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Metode Pembelajaran Learning Starts With A Question (LSQ) Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Ekonomi Kelas X di SMA Negeri 3 Takalar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan rancangan penelitian pretest-posttest nonequivalent control group design. Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri 3 Takalar tanggal 14 Maret – 12 April 2016. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan Purposive Sampling. Instrument penelitian ini berupa tes (tes tertulis) yang berjumlah 5 soal. Setelah dilakukan pengujian hipotesis dengan menggunakan teknik Paired Sample TTest diperoleh thitung sebesar 0,034 pada taraf signifikansi < 0,05, dengan demikian, H1 diterima dan H0 ditolak karena 0,034 < 0,05, sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh Pengaruh Metode Pembelajaran Learning Starts With A Question (LSQ) Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Ekonomi. Kata Kunci : Learning Starts With A Quesion

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: FAKULTAS EKONOMI > Manajemen > Pendidikan Ekonomi
FAKULTAS EKONOMI > Pendidikan Ekonomi
Divisions: FAKULTAS EKONOMI
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 07 Jun 2018 06:50
Last Modified: 07 Jun 2018 06:50
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/9218

Actions (login required)

View Item View Item