Pengaruh persepsi siswa mengenai pola asuh orangtua, konsep diri, dan motivasi belajar Terhadap hasil belajar IPA di SMPN Se-Kecamatan Bulukumpa Kabupaten Bulukumba.

Marsella., Marsella. (2017) Pengaruh persepsi siswa mengenai pola asuh orangtua, konsep diri, dan motivasi belajar Terhadap hasil belajar IPA di SMPN Se-Kecamatan Bulukumpa Kabupaten Bulukumba. S1 thesis, Pascasarjana.

[img] Text
ARTIKEL.docx

Download (215kB)

Abstract

ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk (i) Menganalisis pengaruh persepsi siswa mengenai pola asuh orangtua, konsep diri, motivasi belajar,dan hasil belajar IPA di SMPN se-kecamatan Bulukumpa Kabupaten Bulukumba (ii) Pengaruh persepsi siswa mengenai pola asuh orangtua, konsep diri melalui motivasi belajar terhadap hasil belajar. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian ex post facto, teknik pengumpulan data melalui metode angket dan dan metode dokumentasi. Data dianalisis statistik deskriptif untuk mendeskripsikan persepsi siswa mengenai pola asuh orangtua, konsep diri, dan motivasi belajar dan hasil belajar. Analisis statistik inferensial untuk meguji hipotesis dengan menggunakan analisis jalur (dengan taraf signifikansi α= 0,05). Hasil penelitian menunjukkan bahwa (iii) Terdapat pengaruh langsung persepsi siswa mengenai pola asuh orang tua terhadap hasil belajar sebesar 16 %, konsep diri sebesar 15 %, dan motivasi belajar sebesar 76 % (iv) Terdapat pengaruh tidak langsung persepsi siswa mengenai pola asuh orang tua melalui motivasi belajar terhadap hasil belajar sebesar 46 %, dan konsep diri melalui motivasi belajar terhadap hasil belajar sebesar 43 %

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: PASCASARJANA > Biologi
PASCASARJANA
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 10 Apr 2018 08:03
Last Modified: 10 Apr 2018 08:03
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/7309

Actions (login required)

View Item View Item