Kinerja Guru (Analisis Faktor-Faktor Determinan Kinerja Guru Di MTs Muhammadiyah Kalosi Kab. Enrekang)

Nurhaini, Nurhaini (2017) Kinerja Guru (Analisis Faktor-Faktor Determinan Kinerja Guru Di MTs Muhammadiyah Kalosi Kab. Enrekang). S1 thesis, Pascasarjana.

[img] Text
ARTIKEL NURHAINI.docx

Download (48kB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran analisis faktor-faktor determinan kinerja guru di MTs Muhammadiah Kalosi Kabupaten Enrekang. Penelitian ini merupakan penelitian dengan pendekatan kualitatif. Variabel dalam penelitian ini yaitu analisis kinerja guru. Sampel dalam penelitian ini adalah guru yang ada di MTs Muhammadiyah Kalosi Kabupaten Enrekang. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah wawancara dan observasi. Dalam proses pengolahan data digunakan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Dari hasil penelitian menunjukkan faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja guru di MTs Muhammadiyah Kalosi Kab. Enrekang yaitu guru yang ada di sekolah tersebut mampu menciptakan suasana belajar yang kondusif bagi siswa yang ada di sekolah, kualifiksi pendidikan mereka sesuai dengan apa yang diajarkan, kepala sekolah selalu melakukn supervise pengajaran setiap semester, dan kemampuan manajerial kepala sekolah yang baik sehingga bisa mengontrol situasi sekolah walaupun sarana dan prasarana yang dimiliki sangat minim dan guru yang mengajar di MTs Muhammadiyah sebagian besar adalah guru honorer.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: PASCASARJANA > ADMINISTRASI PENDIDIKAN - (S2)
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 19 Mar 2018 05:51
Last Modified: 19 Mar 2018 05:51
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/5798

Actions (login required)

View Item View Item