EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION DENGAN PENDEKATAN WANKAT_OREOVOCZ PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA

Akib1, Alfiani (2016) EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION DENGAN PENDEKATAN WANKAT_OREOVOCZ PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA. S1 thesis, Universitas Negeri Makassar.

[img] Text
Artikel Hasil Penelitian_Alfiani Akib_PPs UNM_ Pend.Matematika.docx

Download (998kB)

Abstract

ABSTRAK Hasil belajar matematika siswa dalam hal kemampuan pemecahan masalah masih sangat rendah. Hal ini disebabkan karena siswa tidak termotivasi untuk belajar, siswa kurang aktif dalam proses pembelajaran, dan suasana kelas yang tidak menyenangkan. Oleh karena itu, guru sebaiknya merencanakan pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan dan karakteristik siswa. Salah satu strategi pembelajaran yang dapat digunakan untuk mengatasi permasalahan tersebut adalah mengkombinasikan model kooperatif tipe STAD dengan pendekatan Wankat_Oreovocz. Penelitian ini telah dilakukan di kelas VIII SMP Negeri 5 Makasssar. Jenis penelitian ini adalah Pre-Experimental dengan desain One Group Pretest Posttest. Kelas VIII (B4) dipilih sebagai kelas eksperimen dengan mengggunakan tekhnik Cluster Random Sampling . Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) hasil belajar matematika siswa sebelum penerapan model kooperatif tipe STAD dengan pendekatan Wankat_Oreovocz berada pada kategori sangat rendah, namun setelah penerapan, hasil belajar siswa berada pada kategori tinggi dan mencapai Kriteria Ketuntasan Minimal, peningkatan hasil belajar (nilai gain) berada pada kategori tinggi, dan hasil belajar matematika siswa tidak mencapai ketuntasan klasikal; 2) aktivitas siswa pada pembelajaran melalui model penerapan model kooperatif tipe STAD dengan pendekatan Wankat_Oreovocz berada pada kategori aktif; 3) respons siswa terhadap penerapan model kooperatif tipe STAD dengan pendekatan Wankat_Oreovocz berada pada kategori cenderung positif, dan 4) motivasi belajar siswa pada pembelajaran melalui model kooperatif tipe STAD dengan pendekatan Wankat_Oreovocz berada pada kategori tinggi. Berdasarkan kriteria keefektifan, model kooperatif tipe Student Team Achievement Division dengan pendekatan Wankat_Oreovocz tidak efektif dalam pembelajaran matematika pada siswa kelas VIII SMP Negeri 5 Makassar. Kata Kunci: Efektivitas, Model kooperatif tipe STAD, Pendekatan Wankat_Oreovocz, Pembelajaran Matematika. ABSTRACT Students’ learning achievement special about ability in solving mathematical problem was still low. It was because of student had be less motivation to learn, less active in learning process and student was not enjoy in learning process. Therefore, a teacher should plan learning suitable with student’s characteristics. One of learning strategy that can be used to solve this problem was combining by cooperative model of STAD type and Wankat_Oreovocz approach. This study had been done in VIII grade SMP Negeri 5 Makassar. Type of this study was pre-experiment with One Group Pretest Posttest Design. VIII (B4) grade has been selected as an experiment class using Cluster Random Sampling. The result study showed that 1) students’ learning achievement before being taught by using the cooperative model STAD type with Wankat_Oreovocz approach are in very low category, however students’ learning achievement after being taught by using the cooperative model STAD type with Wankat_Oreovocz approach are in high category, student’ learning achievement after being taught by using the cooperative model STAD type with Wankat_Oreovocz approach achieved minimal completeness criteria, the improvement of student’s learning achievement (gain) are in high category, , student’ learning achievement after being taught by using the cooperative model STAD type with Wankat_Oreovocz approach did not achieve the classical mastery; 2) student’ activity in learning process with using the cooperative model STAD type with Wankat_Oreovocz approach are in active category; 3) student’ response toward the implementation of using the cooperative model STAD type with Wankat_Oreovocz approach are in tend positive category; and 4) student’ learning motivation in learning process with using the cooperative model STAD type with Wankat_Oreovocz approach are in high category. Based on the effectiveness criteria, the cooperative model STAD type with Wankat_Oreovocz approach is not effective in mathematics learning for students of grade VIII SMP Negeri 5 Makassar. Keywords: The effectiveness, cooperative model Student Team Achievement Division type, Wankat_Oreovocz approach, Mathematics learning

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: PASCASARJANA > MATEMATIKA
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 31 Oct 2017 07:36
Last Modified: 31 Oct 2017 07:36
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/3520

Actions (login required)

View Item View Item