PENGARUH PEMBERIAN PENGUATAN VERBAL TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS TINGGI DISDN 065 BALA KECAMATAN BALANIPA KABUPATEN POLEWALI MANDAR

SUCI WULANDARI (2023) PENGARUH PEMBERIAN PENGUATAN VERBAL TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS TINGGI DISDN 065 BALA KECAMATAN BALANIPA KABUPATEN POLEWALI MANDAR.

[img] Text
ARTIKEL PGSD_SUCI WULANDARI_1747042052.pdf

Download (253kB)

Abstract

Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis ex post facto. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis statistik deskriptif, analisis statistik inferensial dan analisis akhir (pengujian hipotesis) dengan menggunakan teknik analisis regresi linear sederhana dengan tujuan untuk mengetahui gambaran pemberian untuk mengetahui pengaruh pemberian penguatan verbal terhadap motivasi belajar siswa kelas tinggi di SDN 065 Bala Kecamatan Balanipa Kabupaten Polewali Mandar. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu proportionate stratified random sam�pling dengan jumlah sampel 85 orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket dan dokumentasi. Hasil analisis deskriptif menunjukkan bah wa pemberian penguatan verbal siswa kelas tinggi berada pada kategori baik, dan motivasi belajar siswa berada pada kategori sangat baik. Hasil analisis regresi linear sederhana menun�jukkan ada pengaruh yang signifikan antara pemberian penguatan verbal terhadap motivasi belajar siswa kelas tinggi di SDN 065 Bala Kecamatan Balanipa Kabupaten Polewali Mandar. Kata kunci : pengaruh, penguatan verbal, motivasi belajar siswa

Item Type: Article
Subjects: ILMU PENDIDIKAN > PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR - (S1)
Divisions: FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Depositing User: Unnamed user with username pustakawanfip
Date Deposited: 30 Aug 2023 05:51
Last Modified: 30 Aug 2023 05:51
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/33839

Actions (login required)

View Item View Item