Remote Laboratory Elektronika Digital Sebagai Media Praktikum Jarak Jauh Secara Real Time

EC00201973174 (2019) Remote Laboratory Elektronika Digital Sebagai Media Praktikum Jarak Jauh Secara Real Time. 000156565.

[img] Text (HAKI_Remote Lab)
52. Remote Lab _merged.pdf - Published Version

Download (1MB)
Official URL: https://drive.google.com/file/d/1cdkfNNxUz-3-nb23r...

Abstract

Aplikasi Remote LAB mengirim data ke Firebase setiap saat ketika memilih Lab, memilih Gerbang, dan memilih inputan dari gerbang. Data yang dikirim adalah data string dan integer. Secara realtime database pada Firebase akan melakukan pembacaan data yang hanya bisa dibaca dari aplikasi Remote LAB, dan secara realtime pula Firebase menyajikan data untuk untuk dibaca oleh perangkat nodeMCU yang ada pada rangkaian. nodeMCU adalah perangkat yang secara realtime melalukukan pembacaan pada Firebase dimana nama databasenya telah diset sebelumnya pada perangkat nodeMCU. NodeMCU akan membaca variabel atau data string gerbang yang dipilih dan data integer dari kedua input gerbang yang telah diremote dari aplikasi Remote LAB dan telah berada pada data Firebase. Data yang ada pada nodeMCU akan diteruskan ke Arduino NANO secara komunikasi Serial Usart (rx dan tx), data yang sekarang berada pada arduino NANO akan diteruskan lagi ke rangkaian gerbang digital.

Item Type: Patent
Subjects: FAKULTAS TEKNIK
FAKULTAS TEKNIK > Pendidikan Teknik Elektronika
Divisions: FAKULTAS TEKNIK
Depositing User: Dr. Hendra Jaya
Date Deposited: 21 Jun 2023 02:56
Last Modified: 21 Jun 2023 05:45
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/30756

Actions (login required)

View Item View Item