Analisis Kemampuan Praktik Pembelajaran Inovatif pada Mahasiswa Pendidikan Profesi Guru dalam Jabatan Universitas Negeri Makassar

Irfan, Andi Muhammad and A. Sri Astika, Wahyuni and Nurlaela, Nurlaela (2022) Analisis Kemampuan Praktik Pembelajaran Inovatif pada Mahasiswa Pendidikan Profesi Guru dalam Jabatan Universitas Negeri Makassar. In: Seminar Hasil Penelitian LP2M Universitas Negeri Makassar Tahun 2022, 14-15 November 2022, Makassar Sulawesi Selatan Indonesia.

[img] Text (Artikel)
17 ART 43766-108088-1-SM (1).pdf

Download (310kB)
[img] Text (Peer Review)
17 PN Analisis Kemampuan Praktik Pembelajaran Inovatif pada mahasiswa PPG.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Turnitin)
17 ART 43766-108088-1-SM (1).pdf.pdf

Download (359kB)
Official URL: https://ojs.unm.ac.id/semnaslemlit/article/view/43...

Abstract

Kegiatan pembelajaran inovatif merupakan salah satu mata kegiatan yang dikemas dalam bentuk praktik pengalaman lapangan. Tujuan penelitian untuk mengetahui kemampuan mahasiswa PPG Dalam Jabatan Kategori I Tahun 2022 dalam melaksanakan kegiatan praktik pembelajaran inovatif yang terdiri dari rencana aksi I, rencana aksi II, refleksi akhir dan rencana tindak lanjut. metode penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survey. Teknik pengambilan sampel menggunakan random sampling kepada mahasiswa PPG Dalam Jabatan Kategori I Tahun 2022 sebanyak 1186 dari lima belas bidang studi yang dilaksanakan di program studi pendidikan profesi guru universitas negeri Makassar. Teknik pengumpulan data menggunakan dokumentasi dan angket dengan teknik analisis datanya yakni analisis statistik deskriptif. Adapun hasil penelitian dari pemetaan penguasaan aspek praktik pembelajaran inovatif adalah (1) Kegiatan praktik pembelajaran inovatif pada rencana aksi I, mengungkapkan bahwa tingkat presentase mahasiswa PPG Dalam Jabatan Kategori I sebesar 57,14% dengan kategori sangat baik.; (2) Kegiatan praktik pembelajaran inovatif pada rencana aksi II, mengungkapkan bahwa tingkat presentase mahasiswa PPG Dalam Jabatan Kategori I sebesar 47,72% dengan kategori sangat baik; (3) Kegiatan praktik pembelajaran inovatif pada rencana akhir mengungkapkan bahwa tingkat presentase mahasiswa PPG Dalam Jabatan Kategori I sebesar 46,96% dengan kategori sangat baik; (4) Kegiatan praktik pembelajaran inovatif pada rencana tindak lanjut mengungkapkan bahwa tingkat presentase mahasiswa PPG Dalam Jabatan Kategori I sebesar 47,47% dengan kategori sangat baik.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: FAKULTAS TEKNIK
FAKULTAS TEKNIK > Pendidikan Teknik Mesin
KARYA ILMIAH DOSEN
Universitas Negeri Makassar > KARYA ILMIAH DOSEN
Divisions: FAKULTAS TEKNIK
Depositing User: Mardiana Mardiana
Date Deposited: 20 Apr 2023 16:56
Last Modified: 30 Jun 2023 06:38
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/27930

Actions (login required)

View Item View Item