Effect of Accuracy and Muscle Strength Training on the Result of Shooting Throws in Petanque

badaru, benny (2021) Effect of Accuracy and Muscle Strength Training on the Result of Shooting Throws in Petanque. Jurnal Maenpo: Jurnal Pendidikan Jasmani kesehatan dan Rekreasi, 11 (1). pp. 56-67. ISSN 2721-7175

[img] Text (Dokumen)
11.pdf

Download (353kB)
[img] Text (turniting)
Shooting Throws in Petanque.pdf

Download (353kB)
[img] Text (Korespondensi artikel)
bukti korespondensi.pdf

Download (754kB)
[img] Text (peer reviewer)
effect of accuracy n muscle shooting throws petanque.pdf

Download (1MB)
Official URL: https://jurnal.unsur.ac.id/maenpo/article/view/121...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: Pengaruh latihan manakah yang lebih baik,antara latihan ketepatan dan latihan kekuatan lengan terhadap hasil lemparan shooting pada atlet petanque. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan bentuk desain one – Group Pretes –Postest Design. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah atlet petanque sulawesi selatan dengan jumlah 16 atlet, tehnik penentuan sample menggunakan sampel jenuh.Tehnik analisis data di gunakan adalah statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) kelompok perlakuan kekuatan yang di latih dengan latihan push up,berpengaruh secara signifikan terhadap hasil shooting atlet petanque sulawesi selatan,pengaruh terlihat dari peningkatan hasil dari tes awal ke tes akhir sebesar 19,147. (2) kelompok perlakuan yang di latih dengan latihan melempar bosi ke ban dan melempar bosi dengan rintangan balok berpengaruh secara signifikan terhadap hasil shooting atlet petanque Sulawesi Selatan , sehingga pengaruh peningkatan terlihat dari hasil tes awal ke tes akhir sebesar 6,206. Hal ini dapat disimpulkan bahwa latihan kekuatan otot lengan lebih signifikan pengaruhnya terhadap lemparan shooting di bandingkan dengan latihan ketepatan ,terlihat dari besarnya nilai peningkatan yang diperoleh dari kelompok eksperimen kekuatan otot lengan Kata Kunci: Latihan, Ketepatan, kekuatan, shooting dan petanque.

Item Type: Article
Subjects: FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN > Pen. Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Divisions: FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
Depositing User: Dr Benny Badaru
Date Deposited: 02 May 2023 04:31
Last Modified: 02 May 2023 04:31
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/27883

Actions (login required)

View Item View Item