PENGETAHUAN RISIKO KATASTROPIK AKUT OLAHRAGA DAN APLIKASI METODE SKRINING FAKTOR RISIKO KESEHATAN PRE-OLAHRAGA PADA PELAKU OLAHRAGA.

Hammado, Nurussyariah and Syahruddin, Syahruddin and Sahabuddin, Sahabuddin (2019) PENGETAHUAN RISIKO KATASTROPIK AKUT OLAHRAGA DAN APLIKASI METODE SKRINING FAKTOR RISIKO KESEHATAN PRE-OLAHRAGA PADA PELAKU OLAHRAGA. Project Report. Lembaga Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat (LP2M), Universitas Negeri Makassar. (Unpublished)

[img] Text
2019 - LAPORAN PENELITIAN Dr Chia dkk.pdf

Download (5MB)

Abstract

Partisipasi rutin dalam olahraga dan aktivitas fisik (PA) dengan berbagai tingkatan intensitas moderat telah terbukti menurunkan risiko penyakit kardiovaskular (CVD), Serebrovaskular dan motalitas yang berkaitan dengan keduan penyakit ini dalam berbagai studi longitudinal dan inteversi. Dilain pihak risiko kejadian merugikan yang berhubungan dengan efek akut olahraga seperti serangan jantung dan stroke berakselerasi sesuai peningkatan intensitas. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengetahuan pelaku olahraga termasuk mahasiswa olahraga, guru olahraga, atlit dan pelatih mengenai efek katastropik akut olahraga dan implementasi metode skrining serta stratifikasi faktor risiko kesehatan sebelum latihan fisik. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif analitik yang dilakukan dengan menggunakan desain potong lintang observasional (cross-sectional design). Variabel bebas penelitian yang akan diuji adalah tingkat pengetahuan pelaku olahraga mengenai efek katastropik akut olahraga, sedangkan variabel terikat adalah penggunaan metode skrining stratifikasi faktor risiko kesehatan pre-olahraga. Pengumpulan data menggunakan kuisioner. Data dianalisis menggunakan statistic non parametric analisis two sample related test dengan memkai uji korelsi. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa terdapat pengaruh pengetahuan pelaku olahraga mengenai efek katastropik akut olahraga terhadap penggunaan metode skrining dan stratifikasi factor risiko kesehatan pre-olahraga (p<0.05).

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: KARYA ILMIAH DOSEN
Universitas Negeri Makassar > KARYA ILMIAH DOSEN
Divisions: KOLEKSI KARYA ILMIAH UPT PERPUSTAKAAN UNM MENURUT FAKULTAS > KARYA ILMIAH DOSEN
KARYA ILMIAH DOSEN
Depositing User: fik unm makassr
Date Deposited: 03 May 2023 06:35
Last Modified: 26 Jun 2023 12:27
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/27725

Actions (login required)

View Item View Item