Pengembangan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Berbasis Media Sosial

Wijaya, Hengki and Arismunandar, Arismunandar (2018) Pengembangan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Berbasis Media Sosial. Jurnal Jaffray, 16 (2). pp. 175-196. ISSN 2407-4047

[img] Text
Artikel Pengembangan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Berbasis Media Sosial.pdf

Download (430kB)
[img] Text
Turnitin pengembangan model pembelajaran01292023135623.pdf

Download (1MB)
Official URL: https://ojs.sttjaffray.ac.id/JJV71/article/view/30...

Abstract

Abstract Ide tulisan ini adalah dimulai dari permasalahan pembelajaran di kelas yang masih terlihat hanya satu arah melalui metode ceramah, tanya jawab, dan diskusi dalam kelompok. Sementara generasi saat ini adalah generasi heutagogy di mana generasi ini telah diperhadapkan pada suatu keadaan yang berubah dengan cepat karena informasi teknologi yang sangat maju dalam hitungan menitnya. Tujuan dan target yang ingin dicapai adalah mewujudkan suatu pembelajaran yang berbasis media sosial yaitu suatu model pembelajaran yang memenuhi kebutuhan mahasiswa untuk terlibat aktif dalam pembelajaran. Oleh karena itu, penulis mengembangkan model pembelajaran kooperatif STAD berbasis media sosial pada mata kuliah Teologi dan Informasi Teknologi untuk meningkatkan keterampilan kolaboratif mahasiswa. Metode yang digunakan adalah metode pengembangan model (Research and Development) dengan lima langkah pembelajaran kooperatif STAD berbasis media sosial dengan dampak instruksional dan dampak pengiring di dalam modelnya. Luaran yang diperoleh adalah sebuah model pembelajaran yang dapat meningkatkan keterlibatan dan keterampilan mahasiswa secara kolaboratif dan holistik melalui penggunaan media sosial.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: model, learning, STAD, Social media, theology, Technology, information
Subjects: KARYA ILMIAH DOSEN
Universitas Negeri Makassar > KARYA ILMIAH DOSEN
Depositing User: Muh. Restu Susanto
Date Deposited: 31 Jan 2023 06:34
Last Modified: 31 Jan 2023 06:34
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/26888

Actions (login required)

View Item View Item