PENERAPAN KEGIATAN SANDIWARA BONEKA DALAMMENINGKATKAN KEMAMPUAN BAHASA RESEPTIF ANAK PADA KELOMPOK B DI TAMAN KANAK-KANAK AISYIYAH BUSTANUL ATHFAL KECAMATAN MASAMBA KABUPATEN LUWU UTARA

ISAPPE (2022) PENERAPAN KEGIATAN SANDIWARA BONEKA DALAMMENINGKATKAN KEMAMPUAN BAHASA RESEPTIF ANAK PADA KELOMPOK B DI TAMAN KANAK-KANAK AISYIYAH BUSTANUL ATHFAL KECAMATAN MASAMBA KABUPATEN LUWU UTARA.

[img] Text
1.Sampul_isappe.docx

Download (1MB)
[img] Text
2.Isi_isappe.docx

Download (227kB)
[img] Text
3.bab iv,v,pustaka,(isappe).docx

Download (69kB)
[img] Text
lembar observasi.docx

Download (72kB)
[img] Text
RKH siklus 1 dan 2.docx

Download (42kB)
[img] Text
ISAPPE FOTO KEGIATAN LMPIRAN.docx

Download (4MB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP ISAPPE.docx

Download (45kB)

Abstract

Isappe. 2013. Skripsi Penerapan Kegiatan Sandiwara Boneka Dalam Meningkatkan Kemampuan Bahasa Reseptif Anak Pada Kelompok B Di Taman Kanak-Kanak Aisyiyah Bustanul Athfal Kecamatan Masamba Kabupaten Luwu Utara. Skripsi ini dibimbing oleh Drs. Muh.Anas Malik, M.Si.danRusmayadi, S.Pd., M.Pd. Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Makassar. Penelitian ini membahas tentang Penerapan Kegiatan Sandiwara Boneka Dalam Meningkatkan Kemampuan Bahasa ReseptifAnak Pada Kelompok B di Taman Kanak-kanak Aisyiyah Bustanul Athfal Kecamatan Masamba Kabupaten Luwu Utara. Masalah dalam penelitian ini adalah bagaimanakah penerapan kegiatan sandiwara boneka dapat meningkatkan kemampuan bahasa reseptif anak pada kelompok B di Taman Kanak-kanak Aisyiyah Bustanul Athfal Kecamatan Masamba Kabupaten Luwu Utara? Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan kegiatan sandiwara boneka dapat meningkatkan kemampuan bahasa reseptif anak pada kelompok B di Taman Kanak-kanak Aisyiyah Bustanul Athfal Kecamatan Masamba Kabupaten Luwu Utara. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian TindakanKelas (PTK) dengan pendekatan yang digunakan yaitu kualitatifdeskriptif. Subjek Penelitian ini adalah anak Taman Kanak-kanak Aisyiyah Bustanul Athfal Kecamatan Masamba Kabupaten Luwu Utara, pada Kelompok B3 dengan jumlah anak didik 15 orang dan 1 orang guru. Pengumpulan data melalui teknik observasidan dokumentasi. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis data kualitatif. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah bahwa dengan penerapan kegiatan sandiwara boneka dapat meningkatkan kemampuan bahasa reseptif anak, pada siklus I aktivitas mengajar guru dalam kategori kurang sehingga kemampuan bahasa reseptif anak belum berkembang.Selanjutnya pada siklus II aktivitas mengajar guru dalam kategori baik sehingga kemampuan bahasa reseptif anak meningkat.

Item Type: Article
Subjects: ILMU PENDIDIKAN > PENDIDIKAN ANAK USIA DINI - (S1)
Divisions: FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Depositing User: Unnamed user with username pustakawanfip
Date Deposited: 24 Nov 2022 06:12
Last Modified: 24 Nov 2022 06:12
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/25714

Actions (login required)

View Item View Item