Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis Lingkungan Untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar pada Materi Pemisahan Campuran dan Analisis

AKHMAD,, AKHMAD, (2016) Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis Lingkungan Untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar pada Materi Pemisahan Campuran dan Analisis. S1 thesis, Universitas Negeri Makassar.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK AKHMAD,2016.Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis Lingkungan Untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar pada Materi Pemisahan Campuran dan Analisis.(dibimbing oleh Muhammad Danial dan Muris). Penelitian ini adalah penelitian pengembangan (research and development) yang meliputi pengembangan perangkat pembelajaran yang dikhususkan pada pengembangan lembar kerja peserta didik (LKPD) untuk materi pemisahan dan analisis pada Peserta didik kelas XII SMK Negeri 3 Bantaeng Kabupaten Bantaeng. Subjek penelitiannya adalah peserta didik kelas XII dipilih kelas XII Keperawatan A dari 10 kelas XII paralel yang ada dengan jumlah peserta didik 25 orang. Penentuan subjek penelitian ini dilakukan secara random sampling. Prosedur pengembangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah Model Thiagarajan yang terdiri atas 4 tahap yaitu define, design, develop dan disseminate atau diadaptasikan menjadi Model4-D yaitu pendefinisian, perancangan, pengembangan dan penyebaran. LKPDberbasis lingkungan yang dikembangkan, telah divalidasi oleh pakar dan praktisi serta telah mengalami revisi kecil sehingga didapatkan hasil yang layak digunakan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perangkat pembelajaran kooperatif tipe STAD bersifat valid, praktis dan efektif. Lembar kerja peserta didik (LKPD) yang digunakan telah memenuhi kriteria kevalidan yaitu kategori “sangat valid”. Perangkat pembelajaran lain yang divalidasi sebagai data pendukung meliputi buku peserta didik (BPD), dan rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) berada pada kategori “Valid”.LKPD yang digunakan dinyatakanpraktis karena keterlaksanaan LKPD berada pada kategori terlaksana seluruhnya dan respon guru memberikan respon positif. LKPD dikatakan efektif karena telah memenuhi kriteria keefektifan, dengan hasil : (1) Guru mampu mengelola proses pembelajaran dengan kategori sangat tinggi; (2) Peserta didik menjadi lebih aktif dalam proses pembelajaran, yang terlihat bahwa semua kategori pada aktivitas peserta didik terpenuhi; (3)Aktivitas guru pada semua kategori terpenuhi; (4) Tes hasil belajar seluruh peserta didik memiliki rata-rata 81.47 dari skor 100 dengan peserta didik yang tuntas belajar 22orang atau 88%; (5) Pada umumnya peserta didik termotivasi setelah mengikuti pembelajaran dalam kategori baik; (6) Peserta didik memberikan respon positif terhadap LKPD yang digunakan. Kata Kunci : LKPD berbasis lingkungan, motivasi dan hasil belajar. ABSTRACT AKHMAD. 2016. Development of Student‘s Worksheet based on Environment to Improve Motivation and Learning Result in Mixture Separation and Analysis. (supervised by Muhammad Danial and Muris). The study was research and development which covered the development oflearning device which focused on the development of Student’s Worksheet inMixture Separation and Analysis material of grade XII students at SMKN 3 Bantaengin Bantaeng District. The subjects of the research were the students of grade XII from grade XIINursery A chosen from 10 classes of class XII with the total of 25 students. Thesubjects were chosen by using random sampling technique. The procedure of theresearch employed Thiagarajan Model which consisted of 4 stages, namely defining,design,development, and dissemination or adapted to 4-D Model, The Student’sWorksheet based on environment developed was validated by experts andpractitioners and had been revised so the result was feasible to be used. The results of the research showed that cooperative learning device of STAD type was valid, practical, and effective. The Student’s Worksheet used had metvalidity criteria, which was very valid category. The other learning device which was validated as supporting data, namely Student’s Book and Lesson Plan, were in Valid category. The student’s worksheet used was stated practical because the implementation of Student’s Worksheet was in the category of implemented entirely and the teachers gave positive response. The Student’s Worksheet was stated effective because it had met effectiveness criteria, with the results: (1) teachers could manage the learning process with very high category; (2) students became moreactive in learning process, shown by all of the category in students’ activity which was fulfilled; (3) teachers’ activity in all category was li1tffieà; (4) stuaents Ïearthng result test had the mean score 81.47 from the score 100 with 22 students who reached completeness or 88%; (5) in general, students were motivated after the learning with good category; (6) students gave positive response toward Student’s Worksheet used. Keywords: Student’s Worksheet based on environment, motivation and learning

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: PASCASARJANA > PENDIDIKAN KIMIA - (S2)
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 31 Mar 2017 08:26
Last Modified: 31 Mar 2017 08:26
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/2297

Actions (login required)

View Item View Item