Penerapan Model Pembelajaran Langsung Menggunakan Alat Peraga Permainan Olahraga Tradisional, Ipa dan Bahasa Indonesia bagi Guru di SD Kabupaten Gowa

lutfi, Lutfi and Makkasau, Andi and Rohana, Rohana and Salam, Rosdiah (2020) Penerapan Model Pembelajaran Langsung Menggunakan Alat Peraga Permainan Olahraga Tradisional, Ipa dan Bahasa Indonesia bagi Guru di SD Kabupaten Gowa. In: SEMINAR NASIONAL HASIL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT “Peluang dan tantangan pengabdian kepada masyarakat yang inovatif di era kebiasaan baru”, Tahun 2020, Menara Pinisi Lt 3 Universitas Negeri Makassar.

[img] Text
Artikel Prosiding.pdf

Download (390kB)
[img] Text
Peer Review.pdf

Download (1MB)
Official URL: https://ojs.unm.ac.id/semnaslpm/article/view/16057

Abstract

Abstrak. PKM Penerapan Model Pembelajaran Langsung Menggunakan Alat Peraga Permainan Olahraga Tradisional, IPA dan Bahasa Indonesia bagi Guru Di SD Kabupaten Gowa. Pengabdian masyarakat bertujuan untuk (1) mempergunakan Alat Peraga Permainan Olahraga Tradisiona, IPA dan Bahasa Indonesia dalam melaksanakan pembelajaran sesuai materi yang diajarkan untuk meningkatkan efesiensi waktu dalam proses pembelajaran, (2) meningkatkan kemapuan penguasaan materi dan keterampilan menggunakan alat peraga Permainan Olahraga Tradisiona, IPA dan Bahasa Indonesia bagi Guru-guru di SD di Kabupaten Gowa. Selain itu dapat pula meningkatkan motivasi dalam proses belajar mengajar dan untuk menunjang pelaksanaan cara belajar siswa aktif (CBSA). Target khusus yang ingin dicapai adalah (1) menambah pengetahuan dan keterampilan serta kreatifitas guru menggunakan alat praktik alat peraga dalam percobaan, (2) mengembangkan media pembelajaran berdasarkan kebutuhan belajar dan perkembangan anak, serta (3) teratasinya kesulitan/keterbatasan penggunaan alat peraga Permainan Olahraga Tradisional, Bahasa Indonesia dan IPA dalam percobaan untuk keperluan pembelajaran. Metode dan pendekatan yang digunakan yaitu: Model pembelajaran langsung dan pemberian tugas dengan penerapan pendekatan Keterampilan Proses. Luarannya adalah: Alat peraga Permainan Olahraga Tradisional, alat perga IPA, dan alat peraga Bahasa Indonesia rupa SD. Metode ceramah dengan memberikan penyuluhan tentang tata cara penggunaan alat peraga Permainan Olahraga Tradisiona, IPA dan Bahasa Indonesia SD kepada Guru. Metode demonstrasi dengan memperagakan pembuatan dan penggunaan alat peraga Permainan Olahraga Tradisiona, IPA dan Bahasa Indonesia SD sesuai topik materi yang diajarkan. Metode praktikum dengan memberikan kesempatan kepada murid untuk melakukan demonstrasi sesuai pokok bahasan yang diajarkan dan Lembar kegiatan peserta didik yang diberikan sambil dibimbing tentang cara penggunaan alat peraga Permainan Olahraga Tradisiona, IPA dan Bahasa Indonesia SD. Terakhir metode pemberian tugas melalui pertanyaan yang akan dikerjakan/dilakukan di halaman sekolah.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: Penggunaan Alat Peraga, Guru SD, Gowa
Subjects: KARYA ILMIAH DOSEN
Universitas Negeri Makassar > KARYA ILMIAH DOSEN
Divisions: KOLEKSI KARYA ILMIAH UPT PERPUSTAKAAN UNM MENURUT FAKULTAS > KARYA ILMIAH DOSEN
KARYA ILMIAH DOSEN
Depositing User: Muh. Restu Susanto
Date Deposited: 07 Apr 2022 08:39
Last Modified: 07 Apr 2022 08:39
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/22753

Actions (login required)

View Item View Item