Penyelenggaraan Parenting Ducation dalam Mengembangkan Kemitraan Orang Tua dengan Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini

Marzuki, Kartini and Syamsuardi, Syamsuardi (2018) Penyelenggaraan Parenting Ducation dalam Mengembangkan Kemitraan Orang Tua dengan Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini. In: Seminar Nasional dan Temu Kolegial Pendidikan Luar Sekolah se-Indonesia : pendidikan luar sekolah, harapan dan tantangan di era revolusi industri 4.0, 13 Oktober 2018, Makassar, Indonesia.

[img] Text (Artikel Prosiding Seminar Nasional)
Artikel Prosiding Nasional - Penyelenggaraan Parenting Ducation dalam Mengembangkan...pdf - Accepted Version

Download (276kB)
[img] Text (Peer Review Artikel Prosiding Seminar Nasional)
Peer Review Artikel Prosiding Nasional - Penyelenggaraan Parenting Ducation dalam Mengembangkan...pdf - Published Version

Download (1MB)
Official URL: https://ojs.unm.ac.id/prosidingpls/issue/view/822

Abstract

Penelitian ini mengkaji 1) Proses penyelenggaraan Program Parenting Education pada Lembaga PAUD Binaan SKB Kota Makassar; 2) pola kemitraan orang tua dengan lembaga Pendidikan Anak Usia Dini pada PAUD Binaan SKB Kota Makassar; 3) penyelenggaraan Parenting Education yang dapat menjalin kemitraan orang tua dengan Lembaga PAUD di kota Makassar. Penelitian ini dilaksanakan dengan pendekatan Kualitatif. Data dikumpulkan melalui observasi dan wawancara mendalam untuk mengungkap focus penelitian yang telah ditetapkan. Hasil Penelitian menunjukkan: 1) Proses penyelenggaraan Program Parenting Education pada Lembaga PAUD Binaan Sanggar Kegiatan Belajar Kota Makassar masih terpusat pada SKB, pembentukan kepanitiaan dan job description semuanya ditentukan dari SKB. Program Parenting Education yang berjalan semuanya ditentukan oleh SKB sehingga tidak diadakan identifikasi kebutuhan terhadap orang tua dan masyarakat. 2) Pola kemitraan orang tua dengan lembaga Pendidikan Anak Usia Dini pada PAUD Binaan SKB Kota Makassar berupa pola kemitraan Inti Plasma dimana Lembaga PAUD merupakan lembaga inti dan berusaha menarik orang tua sebagi plasma dalam penyelenggaraan PE. 3). Penyelenggaraan Parenting Education yang dapat menjalin kemitraan orang tua dengan Lembaga PAUD di kota Makassar meliputi aktivitas menjalin komunikasi dan meningkatkan intensitas pertemuan antara orang tua dan guru

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: Parenting Education, kemitraan, Pendidikan Anak Usia Dini.
Subjects: KARYA ILMIAH DOSEN
Universitas Negeri Makassar > KARYA ILMIAH DOSEN
Divisions: KOLEKSI KARYA ILMIAH UPT PERPUSTAKAAN UNM MENURUT FAKULTAS > KARYA ILMIAH DOSEN
KARYA ILMIAH DOSEN
Depositing User: S.T., M.T. Faruq Ratuhaji
Date Deposited: 20 Jan 2022 15:13
Last Modified: 20 Jan 2022 15:14
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/21854

Actions (login required)

View Item View Item