PENGENALAN TRADISI SAYYANG PATTUQDU

ika yuningtyas, Herdianty (2021) PENGENALAN TRADISI SAYYANG PATTUQDU. S1 thesis, Fakultas Seni dan Desain.

[img] Text
artikel skripsi Pengenalan tradisi sayyang pattuqdu.pdf

Download (880kB)

Abstract

ABSTRAK Perancangan ini bertujuan untuk merancang media informasi tradisi Sayyang Pattuqdu menggunakan bentuk visualisasi yang menarik yang mudah dipahami atau diterima oleh target audiens. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Research and Development atau penelitian dan pengembangan untuk menyelidiki, menemukan, menggambarkan, dan menjelaskan kualitas atau keistimewaan dari pengaruh sosial yang tidak dapat dijelaskan, diukur atau digambarkan melalui pendekatan kualitatif. Hasil perancangan media informasi Pengenalan tradisi Sayyang Pattuqdu diimplementasikan dalam bentuk buku cetak sebagai media utama dan Ebook (buku digital) sebagai media pendukung. Disiapkan pula media promosi berdasarkan visual branding yang diterapkan untuk mempublikasikan hasil dari perancangan media informasi yaitu berupa poster dan X-Banner. Perancangan ini di dukung oleh data-data valid dari beberapa sumber dan kajian pustaka. Kata Kunci: Ilustrasi Buku, Pengenalan Tradisi, Sayyang Pattuqdu, Media Informasi

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: FAKULTAS SENI DAN DESAIN > Desain Komuniksi Visual
Divisions: FAKULTAS SENI DAN DESAIN
Depositing User: Pustaka FSD yayu
Date Deposited: 13 Sep 2021 06:16
Last Modified: 13 Sep 2021 06:16
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/21059

Actions (login required)

View Item View Item