HUBUNGAN ANTARA CULTURE SHOCK DENGAN MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA PERANTAU DI UNM

Namira Basri, Cici (2015) HUBUNGAN ANTARA CULTURE SHOCK DENGAN MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA PERANTAU DI UNM. Diploma thesis, Universitas Negeri Makassar.

Full text not available from this repository.

Abstract

HUBUNGAN ANTARA CULTURE SHOCK DENGAN MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA PERANTAU DI UNM Cici Namira Basri (cicinamira@yahoo.co.id) Ahmad (ahmadrazak71@yahoo.co.id) Nurfitriani Fakhri (fififakhri@aol.com) Fakultas Psikologi Universitas Negeri Makassar Jl. A. P. Pettarani Makassar, 90222 Abstrak Kesulitan melakukan penyesuaian diri di lingkungan baru membuat mahasiswa lintas budaya mengalami culture shock sehingga kadang membuat motivasi belajar mahasiswa menurun. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan culture shock dengan motivasi belajar mahasiswa perantau. Subyek penelitian ini adalah mahasiswa perantau Universitas Negeri Makassar berjumlah 66 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan negatif antara culture shock dengan motivasi belajar mahasiswa perantau di Universitas Negeri Makassar, r = - 0,241 (p = 0,026 ). Artinya, semakin tinggi culture shock maka semakin rendah motivasi belajar mahasiswa. Implikasi dari penelitian ini yaitu sebagai informasi untuk menjadi daya juang dalam mengendalikan dan menyesuaikan diri dan mampu memberi pemahaman mengenai manfaat meminimalisir culture shock untuk meningkatkan motivasi belajar mahasiswa.. Kata kunci: Mahasiswa, culture shock, motivasi belajar

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: PSIKOLOGI
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 16 Feb 2017 03:16
Last Modified: 01 Mar 2018 05:42
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/2097

Actions (login required)

View Item View Item