PERBANDINGAN INTERKORELASI ZIG-ZAG RUN, SHUTTLE RUN DAN BOOMERANG RUN PADA SISWA SMP NEGERI 2 MAKASSAR

H., Herman (2014) PERBANDINGAN INTERKORELASI ZIG-ZAG RUN, SHUTTLE RUN DAN BOOMERANG RUN PADA SISWA SMP NEGERI 2 MAKASSAR. Jurnal Penelitian Pendidikan "Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi", 6 (1). pp. 58-68. ISSN 2086-4408

[img]
Preview
Text
jurnal penjaskesrek.pdf

Download (6MB) | Preview
[img]
Preview
Text
peer reviewer jurnal penjaskesrek.pdf

Download (788kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan interkolasi zig-zag run, shuttle run dan boomerang run. Penelitian ini termasuk jenis penelitian deskriptif. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa SMP Negeri 2 Makassar dengan jumlah sampel penelitian 30 orang yang dipilih secara random sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik uji t tidak berpasangan dengan menggunakan sistem SPSS versi 16 pada taraf signifikan 95% atau 0,05. Bertolak dari hasil analisis data, maka penelitian ini menyimpulkan bahwa : (1) Ada perbedaan antara zig-zig run dan shuttle run pada siswa SMP Negeri 2 Makassar, dan zig-zag run lebih baik dari pada shuttle run. Diperoleh nilai zig-zag run = 12,9763 < shuttle run = 14,5063. Sedangkan nilai obsevasii = 5,725 > tabel = 2,002 dengan tingkat pprobabilitas (P) < 0,05; (2) Ada perbedaan antara zig-zag run dan boomerang run pada siswa SMP Negeri 2 Makassar, dan zig-zag run lebih baik daripada boomerang run. Diperoleh nilai zig-zig run = 12,9763 < boomerang run test = 13,9763. Sedangkan nilai observasi = 5,161 > tabel = 2,002 dengan tingkat probabilitas (P) < 0,05; dan (3) Ada perbedaan antara shuttle run dan boomerang run pada siswa SMP Negeri 2 Makassar, dan boomerang run lebih baik daripada shuttle run. Diperoleh nilai shuttle run = 14,5063 < boomerang run = 13,9763. Sedangkan nilai observasi = 2,058 > tabel = 2,002 dengan tingkat probabilitas (P) < 0,05. Kata kunci : interkorelasi zig-zag run, shuttlle run dan boomerang run

Item Type: Article
Subjects: KARYA ILMIAH DOSEN
Universitas Negeri Makassar > KARYA ILMIAH DOSEN
Divisions: FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
Depositing User: Herling HR Sahade
Date Deposited: 14 Feb 2017 05:32
Last Modified: 16 Nov 2017 08:15
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/2084

Actions (login required)

View Item View Item