HUBUNGAN KECEPATAN REAKSI KAKI, KESEIMBANGAN, DAN KEKUATAN TUNGKAI DENGAN KEMAMPUAN SEPAKSILA DALAM PERMAINAN SEPAKTAKRAW PADA ATLET BKMF SEPAKTAKRAW FIK UNM

Afiat, Abdul Harits (2021) HUBUNGAN KECEPATAN REAKSI KAKI, KESEIMBANGAN, DAN KEKUATAN TUNGKAI DENGAN KEMAMPUAN SEPAKSILA DALAM PERMAINAN SEPAKTAKRAW PADA ATLET BKMF SEPAKTAKRAW FIK UNM. S1 thesis, Universitas Negeri Makassar.

[img] Text
ARTIKEL_ABD. HARITS AFIAT_1632040033.docx

Download (43kB)

Abstract

HUBUNGAN KECEPATAN REAKSI KAKI, KESEIMBANGAN, DAN KEKUATAN TUNGKAI DENGAN KEMAMPUAN SEPAKSILA DALAM PERMAINAN SEPAKTAKRAW PADA ATLET BKMF SEPAKTAKRAW FIK UNM Abdul Harits Afiat , Sahabuddin , Dahlan Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Makassar, Indonesia Kampus FIK Banta-bantaeng, Jalan Wijaya Kusuma Nomor 14, Makassar, Sulawesi Selatan, Kode Pos 90222 harisafiath@gmail.com , sahabuddin@unm.ac.id , dahlan1979@yahoo.co.id Abstrak Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif jenis korelasional. Populasi penelitian ini adalah seluruh atlet BKMF Sepaktakraw FIK UNM dengan cara pengumpulan data sampel sebanyak 20 atlet yang ditentukan melalui teknik pengambilan sampel random sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) terdapat hubungan yang signifikan antara kecepatan reaksi kaki dengan sepaksila dalam permainan sepaktakraw pada atlet BMKF Sepaktakraw FIK UNM (r=0,618>rtabel=0,3783); (2) terdapat hubungan yang signifikan antara keseimbangan dengan sepaksila dalam permainan sepaktakraw pada atlet BMKF Sepaktakraw FIK UNM (r=0,610>rtabel=0,3783); (3) terdapat hubungan yang signifikan antara kekuatan tungkai dengan sepaksila dalam permainan sepaktakraw pada atlet BMKF Sepaktakraw FIK UNM (r=0,507>rtabel=0,3783); dan (4) terdapat hubungan yang signifikan antara kecepatan reaksi kaki, keseimbangan dan kekuatan tungkai dengan sepaksila dalam permainan sepaktakraw pada atlet BKMF Sepaktakraw FIK UNM (r=0,826>rtabel=0,3783). Kata Kunci: kecepatan reaksi kaki ; keseimbangan ; kekuatan tungkai

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN > ILmu Keolahragaan
Divisions: FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
Depositing User: Pustakawan Amaluddin Zaihal
Date Deposited: 05 Mar 2021 02:47
Last Modified: 05 Mar 2021 02:47
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/19313

Actions (login required)

View Item View Item