ANALISIS KINERJA KEUANGAN PADA PT BUMI SARANA BETON DI MAKASSAR

Sukahar, Aquarini Pratiwi (2020) ANALISIS KINERJA KEUANGAN PADA PT BUMI SARANA BETON DI MAKASSAR. Diploma thesis, UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

[img]
Preview
Text
JURNAL AQUARINI edit.pdf

Download (320kB) | Preview
[img]
Preview
Text
JURNAL AQUARINI edit.pdf

Download (320kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kinerja keuangan pada PT. Bumi Sarana Beton. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang bersifat deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh data laporan keuangan PT. Bumi Sarana Beton dari tahun 2013 – 2017. Sedangkan sampel dalam penelitian ini adalah laporan neraca dan laporan laba rugi PT. Bumi Sarana Beton dari tahun 2013 – 2017. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan penelitian kepustakaan dan penelitian lapangan (dokumentasi). Penelitian ini menggunakan teknik analisis rasio likuiditas (current ratio, quick ratio, dan cash ratio), rasio solvabilitas (debt to asset ratio dan debt to equity ratio), rasio aktivitas (inventory turnover dan total asset turnover), dan rasio profitabilitas (return on equity dan net profit margin). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kinerja keuangan PT. Bumi Sarana Beton berada dalam kondisi kurang baik. Kata kunci : Kinerja Keuangan, Analisis Rasio, Likuiditas, Solvabilitas, Aktivitas, Profitabilitas.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: FAKULTAS EKONOMI
Divisions: FAKULTAS EKONOMI
Depositing User: Pustakawan Amaluddin Zaihal
Date Deposited: 10 Mar 2020 07:58
Last Modified: 10 Mar 2020 07:58
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/17429

Actions (login required)

View Item View Item