SUATU KAJIAN TENTANG JUMLAHAN LANGSUNG PADA RING

UNIARTI, ANNISA (2019) SUATU KAJIAN TENTANG JUMLAHAN LANGSUNG PADA RING. Diploma thesis, Universitas Negeri Makassar.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Annisa Uniarti. 2019. Suatu Kajian Tentang Jumlahan Langsung pada Ring. Skripsi. Jurusan Matematika. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. Universitas Negeri Makassar (dibimbing oleh Syafruddin Side dan Muhammad Abdy). Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji konsep dasar jumlahan langsung eksternal dan jumlahan langsung internal pada ring beserta sifat-sifatnya. Adapun literatur utama yang digunakan adalah buku yang ditulis oleh B. Hartley dan T.O. Hawkes (1970). Hasil yang diperoleh menjelaskan dan menguraikan definisi konsep jumlahan langsung eksternal dan jumlahan langsung internal pada ring, teorema-teorema tentang sifat-sifat jumlahan langsung pada ring,serta sebuah teorema akibat dari representasi sifat jumlahan langsung pada modul yang berkaitan dengan jumlahan langsung internal pada ring. Kata Kunci: Ring, Jumlahan Langsung Eksternal, Jumlahan Langsung Internal.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: FMIPA > Matematika
Divisions: FAKULTAS MIPA
Depositing User: Pustakawan Amaluddin Zaihal
Date Deposited: 03 Mar 2020 06:08
Last Modified: 03 Mar 2020 06:08
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/17358

Actions (login required)

View Item View Item