EFEKTIVITAS GURU TERHADAP PEMBELAJARAN SENI TEATER PADA MATA PELAJARAN SENI BUDAYA DI SMP NEGERI 5 MAJENE

RAHMAT, RAHMAT (2019) EFEKTIVITAS GURU TERHADAP PEMBELAJARAN SENI TEATER PADA MATA PELAJARAN SENI BUDAYA DI SMP NEGERI 5 MAJENE. Diploma thesis, Universitas Negeri Makassar.

[img]
Preview
Text
Jurnal Rahmat (1482040028) Efektivitas Guru Terhadap Pembelajarab Seni Teater di SMP Negeri 5 Majene.pdf

Download (443kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK RAHMAT, Efektivitas Guru Terhadap Pembelajaran Seni Teater Pada Mata Pelajaran Seni Budaya di SMP Negeri 5 Majene, Skripsi Jurusan Pendidikan Seni Drama, Tari dan Musik Fakultas Seni dan Desain Pembimbing I Prusdianto, S.Pd,M.Sn.dan Pembimbing II Dr.Hj.Andi Padalia,M.Pd Penelitian ini menjawab masalah: (1) Perencanaan dalam pembelajaran seni teater di SMP Negeri 5 Majene, (2) Kesesuaian antara rencana dan proses pembelajaran seni teater di SMP Negeri 5 Majene, (3) Efektivitas pembelajaran seni teater di SMP Negeri 5 Majene. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu: studi pustaka dengan membaca beberapa buku dan jurnal yang berkaitan dengan judul penelitian. Hasil penelitian: (1) Perencanaan dalam pembelajaran seni teater di SMP Negeri 5 Majene tidak sesuai dengan standar kurikulum yang berlaku dalam Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 64 Tahun 2013. (2) Kesesuaian antara rencana dan proses pembelajaran seni teater di SMP Negeri 5 Majene dikategorikan cukup sesuai. (3) Efektivitas pembelajaran seni teater di SMP Negeri 5 Majene kurang efektif. Kata Kunci : Efektivitas, Guru dan Pembelajaran Seni Teater

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: FAKULTAS SENI DAN DESAIN > Pendidikan sendratasik
Divisions: FAKULTAS SENI DAN DESAIN
Depositing User: Users 2477 not found.
Date Deposited: 16 Jan 2020 03:19
Last Modified: 16 Jan 2020 03:19
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/16479

Actions (login required)

View Item View Item