PEMBELAJARAN APRESIASI SENI RUPA BERBASISMASALAH PROBLEMBASED LEARNING)PADAPESERTA DIDIKKELAS VIII SMPNEGERI 3 BISSAPPUKABUPATEN BANTAENG

SUPRIANTO, EDI (2019) PEMBELAJARAN APRESIASI SENI RUPA BERBASISMASALAH PROBLEMBASED LEARNING)PADAPESERTA DIDIKKELAS VIII SMPNEGERI 3 BISSAPPUKABUPATEN BANTAENG. S1 thesis, UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

[img]
Preview
Text
Artikel JURNAL.pdf

Download (257kB) | Preview

Abstract

Belumoptimalnyapenerapanmodel pembelajaranyang digunakanoleh GuruSeniBudayadikelasVIIISMPNegeri3BissappuKabupaten Bantaeng mengakibatkanhasilbelajar peseta didiktergolongrendah.Gurumasihterbiasa denganmodelkonvensionlyang berpusatpadagurusehingganilairata-ratayang diperolehpesertadidikkurang dariKriteriaKetuntasanMinimal(KKM).Tujuan penelitian ini adalah (i)mengetahui perencananpembelajaran apresiasi seni rupa berbasismasalah(problem basedlearning) pada pesertadidikkelas VIII SMP Negeri 3Bissappu (ii) untukmengetahui pelaksanaan pembelajaran apresiasiseni rupaberbasismasalah(problembasedlearning)padapesertadidikkelasVIII SMPNegeri 3 Bissappu (iii) untukmengetahuihasilpembelajaran apresiasiseni rupaberbasismasalah(problembasedlearning) padapesertadidikkelasVIII SMPNegeri 3Bissappu. Jenis penelitian ini adalah penelitian evaluatif yangbersifat deskriptif, yaitusuatupenelitianyang dilakukanuntukmendapatkangambaranumum deskripsi tentang apa yang diteliti melalui pengelolaan data secara evaluatif. SubjekpenelitianiniadalahpesertadidikkelasVIIISMPNegeri3Bissappu tahun pelajaran2017/2018semester genapberjumlah26orang.Teknik pengumpulandatadiambildarihasilvalidasi perangkatdaninstrumentpenelitian olehpara ahli,penilaianobservasi, wawancara dandokumentasiyangselanjutnya dianalisis melalui teknik statistika deskriftif dan naratif.Hasilpenilaian tersebutmenunjukkanbahwa pembelajaranapresiasiseni rupaberbasismasalah(problembasedlearning)padapesertadidikSMPNegeri3Bissappudarisegipenyusunan RPP,pelaksanaandanpenilaianmasukpada kategori baik, dari segi pembelajaran apresiasi seni rupa berbasis masalah (problembasedlearning) pada pesertadidikkelasVIII SMPNegeri3Bisappu dalam kategori baik danhasil belajar pesertadidik dalam kategori baik. Kata Kunci : Apresasi, Seni Rupa, problembasedlearning, Peserta didik

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: PASCASARJANA
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 07 Oct 2019 06:55
Last Modified: 07 Oct 2019 06:55
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/15091

Actions (login required)

View Item View Item