ANALISIS TINGKAT KESEGARAN JASMANI TERHADAP KETERAMPILAN SEPAK TAKRAW ATLET PPLP SULAWESI SELATAN

WAHYUNI, SRI (2019) ANALISIS TINGKAT KESEGARAN JASMANI TERHADAP KETERAMPILAN SEPAK TAKRAW ATLET PPLP SULAWESI SELATAN. Diploma thesis, Universitas Negeri Makassar.

[img]
Preview
Text
JURNAL SRI WAHYUNI.pdf

Download (348kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK SRI WAHYUNI, 2019.Analisis Tingkat Kesegaran Jasmani Terhadap Keterampilan SepakTakraw Atlet PPLP Sulawesi Selatan.Skripsi Jurusan Kepelatihan Olahraga S1 Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Makassar. Dibimbing oleh Hikmad Hakim dan Sahabuddin. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kesegaran jasmani atlet PPLP.Populasi dalam penelitian ini adalah keseluruhan atlet sepaktakraw di Sulawesi Selatan. Sampel yang digunakan sebanyak 30 orang dipilih berdasarkan teknik random sampling.Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian kuantitatif dan Instrumen penelitian yang digunakan adalah teskesegaran jasmani dan tes keterampilan sepaktakraw.Pengolahan data penelitian adalah menggunakan statistik deskriptifsedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah Persentase dan Korelasi dengan taraf signifikansi 0,05.Melalui pengolahan data diperoleh hasil sebagai berikut : (1)Tingkat kesegaran jasmani atlet PPLP sepak takraw Sulawesi Selatan berada dalam kategori Baik dengan persentase sebesar 90%(2) Keterampilan sepak takraw atlet PPLP Sulawesi Selatan berada dalam kategori Baik dengan persentase sebesar 44%(3) Tingkat kesegaran jasmani Atlet berperan sangat optimal terhadap keterampilan sepak takraw atlet PPLP Sulawesi Selatansebesar 95%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN > Pendidikan Jasmani Kesehatan & Rekreasi > Pendidikan Kepelatihan Olahraga
Divisions: FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 22 Jul 2019 03:39
Last Modified: 22 Jul 2019 03:39
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/14235

Actions (login required)

View Item View Item