Needs Analysis of Technical English for Vocational School Students

Sudirjaya, Sudirjaya (2015) Needs Analysis of Technical English for Vocational School Students. S1 thesis, UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

[img] Text
Sudirjaya.docx

Download (13kB)

Abstract

ABSTRACT Sudirjaya. Needs Analysis of Technical English for Vocational School Students(Supervised by Muhammad Amin Rasyid and Kaimuddin P.) This study was conducted (1) to find out the students’ perception of the role of studying English in VocationalSchool; (2) to disclose the problems encountered by the students in learning technical English; (3) to identify what the students need to know about technical English and the benefits obtained from their technical English knowledge; (4) to identify the technical English register which is commonly found by students at school and in the target situation; and (5) to identify the technical English register that is commonly found by graduates in the target situation. The respondents were students of Vocational School and graduates. The data were collected from the respondents by using questionnaire and interview. The result of the research showedthat although most students claimed that English is very important(87.49%), but their English is very low. Students perceive that both speaking and reading skills are urgently needed for academic career. English material was less relevant; they needed more technical and common English. The main problems in learning technical English were; understanding passive form, compound nouns and technical registers. ABSTRAK Sudirjaya. Analisis KebutuhanBahasa InggrisTeknik untuk SiswaSekolahKejuruan(Dibimbing oleh MuhammadAminRasyid danKaimuddinP.) Penelitian inidilakukanuntuk (1) mengetahuipersepsisiswa tentangperanbelajarbahasa Inggris diSekolahKejuruan, (2) untuk mengungkapkanmasalah yang dihadapioleh siswadalam belajar bahasa Inggristeknis;(3) untuk mengidentifikasiapa yang siswaperlu tahu tentangbahasa Inggristeknik danmanfaat yang mereka peroleh daripengetahuan bahasa Inggris teknik, (4) untuk mengidentifikasikata-kata bahasa Inggristeknik yang sering ditemukanoleh siswadi sekolah dandi tempat praktek,dan (5) untuk mengidentifikasikata-kata bahasa Inggristeknik yang sering ditemukanoleh alumni ditempat kerjanya.Respondenpenelitian ini adalah lulusan dariSekolahKejuruan. Datadikumpulkandarirespondendengan menggunakankuesionerdan wawancara. Hasilpenelitian menunjukkanbahwa meskipunsebagian besar siswamenyatakanbahwa bahasa Inggris adalahsangat penting(87,49%), tetapi bahasa Inggrismereka sangatrendah.Siswamerasa bahwaketerampilanberbicara danketerampilan membacayangsangat dibutuhkan untukkarirakademik.Materibahasa Inggrisyang diberikan dianggap kurang relevan, dan mereka membutuhkanbahasa Inggrislebih teknikdan umum. Masalahutama dalam pembelajaranbahasa Inggrisyangteknis; pemahamanbentuk pasif bahasa Inggris, kata benda majemukdan istilah-istilah atau kata-kata dalam bahasa Inggris teknik.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: PASCASARJANA > BAHASA INGGRIS (S2)
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 30 Nov 2016 06:52
Last Modified: 30 Nov 2016 06:52
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/1358

Actions (login required)

View Item View Item