PENGGUNAAN MEDIA ANlMASI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPlJAN MEMBACA PERMlJLAAN TERHADAP MURID DISLEKSIA

Gaffar, Aisyah (2019) PENGGUNAAN MEDIA ANlMASI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPlJAN MEMBACA PERMlJLAAN TERHADAP MURID DISLEKSIA. S1 thesis, UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

[img]
Preview
Text
jurnal.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Penggunaan Media Animasi dalam proses pembelajaran sangat penting diterapkan untuk mengatasi masalah membaca pada anak disleksia karena media animasi rnerupakan media yang d1dalamnya terdapat ga.mbar dan kata-kata yang bergerak sehingga menarik dan menyenangkm1. Media animasi dapat pula digunakan oleh guru dalan1 menangani permasalahan pembelajarnn membaca permulaan di sekolah. Masalah utama dalam penelitian ini adalah Bagaimanakah Peningkatan Kernampuan membaca dengan media animasi pada anak disleksia kelas IV di SLB Jenetallasa.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan membaca dengan media animasi pada anak disleksia kelas IV di SLB Jenetallasa Kabupaten Gowa. Penelitian ini merupakan penelitian Single Subject Research dengan desain A (Baseline I) - B (lntervensi) - A (Baseline 2). Subyek dalam penelitian ini adalah seorang anak disleksia kelas IV di SLB Jenetallasa. Tehnik pengumpulan data adalah melalui tehnik tes, didukung dengan tehnik wawancara dan observasi. Data yang diperoleh dianalisis dengan statistik kuantitatif deskriptif Hasil penelitian menunjukkan bahwa media animasi memiliki pengaruh yang berarti dulam meningkatkan kemampuan membaca pada anak disleksia kelas IV di SLB Jenetallasa Kabupaten Gowa Keyword : Kemampuan Membaca. Media Animasi, Dis/eksia

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: PASCASARJANA > BIMBINGAN DAN KONSELING - (S2)
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 27 May 2019 23:19
Last Modified: 27 May 2019 23:19
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/13297

Actions (login required)

View Item View Item