The Effectiveness of Bilingual Program in Improving English Students Skills : A Descriptive Study at SMP Negeri 12 Makassar

FANSURY, A HAMZAH (2015) The Effectiveness of Bilingual Program in Improving English Students Skills : A Descriptive Study at SMP Negeri 12 Makassar. S1 thesis, UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

[img] Text
Fansury, A. hamsa.docx

Download (15kB)

Abstract

ABSTRACT A HAMZAH FANSURY. The Effectiveness of Bilingual Program in Improving English Students Skills : A Descriptive Study at SMP Negeri 12 Makassar. (Supervised by Haryanto and Sukardi Weda ). The objectives of the research were (1) to describe the effectiveness of bilingual program in improving English students skills at SMP Negeri 12 Makassar and (2) to find out the students’ interest in implementation of bilingual program at SMP Negeri 12 Makassar. The researcher applied mixed method namely triangulation mixed method design (QUAN-QUAL). The population of this research was the students of SMPN 12 Makassar in academic year 2012/2013. This research used purposive sampling. The sample of this research consisted of 40 students; 20 students from seventh grade and 20 students eight grade. In this research also, the researcher took 40 parents and 10 teachers as a sample. The research data were collected by questionnaire which was analyzed by descriptive statistic through SPSS version 16 for windows program. The result of data analysis shown that bilingual program effective in improving English students skills at SMP Negeri 12 Makassar. And also the students had interested in bilingual program. Bilingual program makes the students mastery in English and learn it in their subjects matter (Mathematics, Science, and English). Bilingual also makes the students have better skills in learning English and last, bilingual program has helped the students to develop as a person (students personality). From this fact, it points out the way of school to keep this program ABSTRAK A HAMZAH FANSURY. Efektivitas Program Dwi Bahasa Dalam Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Inggris Siswa : Sebuah Studi Deskriptif di SMP Negeri 12 Makassar. (Dibimbing oleh Haryanto dan Sukardi Weda). Penelitian ini bertujuan (1) untuk mendeskripsikan keefektivifan program dwi bahasa dalam meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris siswa dan (2) untuk mengetahui ketertarikan siswa terhadap program dwi bahasa di SMP Negeri 12 Makassar. Penelitian ini menggunakan metode campuran yang biasa dikenal dengan metode campuran trianggulasi. Populasi dari penelitian ini adalah siswa SMPN 12 Makassar pada tahun ajaran 2012/2013. Penelitian ini menggunakan purposive sampling. Sample dalam penelitian terdiri dari 40 siswa; 20 siswa berasal dari kelas 7 dan 20 siswa dari kelas 8. Data penelitian dikumpulkan melalui angket yang dianalisa dengan menggunakan statistik deskriptif melalui program SPSS versi 16 untuk Windows. Hasil data analisis menunjukkan bahwa program dwi bahasa efektif dalam meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris siswa di SMP Negeri 12 Makassar. Dan juga siswa tertarik dengan Program dwi bahasa tersebut. Program dwi bahasa membuat siswa dapat menguasai bahasa inggris dan menggunakannya dalam mata pelajaran yang lain (matematika, ipa dan bahasa inggris). Program dwi bahasa juga membuat kemampuan berbahasa inggris siswa menjadi lebih baik lagi dan program dwi bahasa juga dapat membantu siswa dalam membanguan kepribadiannya. Berdasarkan fakta tersebut, sekolah sebaiknya mempertahankan program ini.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: PASCASARJANA > BAHASA INGGRIS (S2)
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 30 Nov 2016 05:16
Last Modified: 30 Nov 2016 05:16
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/1315

Actions (login required)

View Item View Item