Praktik Pengalaman Lapangan Program Studi Adinistrasi Pendidikan, Sebuah Refleksi

Faridah, Faridah and Arismunandar, Arismunandar and Basri, Syamsurijal (2018) Praktik Pengalaman Lapangan Program Studi Adinistrasi Pendidikan, Sebuah Refleksi. Jurnal Administrasi Pendidikan, 25 (2). pp. 229-242. ISSN p.1412-8152 e.2580-1007

[img]
Preview
Text
Faridah Praktik Pengalaman Lapangan.pdf

Download (233kB) | Preview
[img] Text
Turnitin Faridah_Praktik_Pengalaman_Lapangan.pdf

Download (3MB)
[img] Text
Korespondensi PPL.pdf

Download (65kB)
Official URL: https://ejournal.upi.edu/index.php/JAPSPs/article/...

Abstract

Artikel ini fokus pada pola pelaksanaan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) pada program Studi Administrasi Pendidikan (AP) Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Makassar. penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah dosen pendamping, kaprodi AP, mentor, dan mahasiswa AP yang telah memprogramkan mata kuliah PPL. Informan utama dari penelitian ini adalah mahasiswa Administrasi Pendidikan yang telah mengikuti program PPL. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, studi dokumentasi dan focus group discussion. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa pelaksanaan PPL pada prodi AP belum memiliki pola yang baku. Salah satu faktor yang menyebabkan hal ini karena AP merupakan prodi yang tidak menghasilkan guru, sementara panduan untuk PPL non-keguruan belum tersedia. Program dan aktivitas yang dilakukan oleh mahasiswa selama berada di lokasi PPL belum terstruktur dan terkesan tidak jelas. Pembimbingan yang dilakukan oleh dosen pembimbing dan pamong juga belum fokus, terutama untuk mahasiswa yang mengikuti program KKN PPL terpadu.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Praktik Pengalaman Lapangan, Administrasi Pendidikan, non-keguruan
Subjects: ILMU PENDIDIKAN > ADMINISTRASI PENDIDIKAN - (S1)
ILMU PENDIDIKAN
Divisions: FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Depositing User: Dr.Ed. Faridah .
Date Deposited: 28 Jan 2020 01:36
Last Modified: 28 Jun 2023 06:03
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/12846

Actions (login required)

View Item View Item