Pengembangan Bahan Ajar Mata Kuliah Psikologi Pendidikan Pascasarjana UNM

Jufri, Muhammad and Ahmad, Ahmad (2015) Pengembangan Bahan Ajar Mata Kuliah Psikologi Pendidikan Pascasarjana UNM. Lembaga Penelitian Universitas Negeri Makassar, Makassar, Indonesia.

[img]
Preview
Text (Laporan Penelitian PNBP)
Lap. Penenlitian Pengembangan Bahan Ajar....pdf

Download (14MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Peer Review Laporan Penelitian PNBP)
PEER REVIEWER PNBP 2015.pdf

Download (391kB) | Preview

Abstract

Ringkasan: Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan bahan ajar mata kuliah psikologi pendidikan. Penelitian ini adalah penelitian pengembangan dengan tahap: analisis kebutuhan, desain bahan ajar, validasi ahli, tanggapan dosen dan mahaiswa. Ada lima aspek yang divalidasi kelayakannya, yaitu a) kompetensi dasar dan indicator; b) isi materi; c) penyajian materi; d) bahasa dan e) tugas. Hasil uji validasi ahli serta tanggapan dosen dan mahasiswa mengenai bahan ajar berada pada kategori "layak"

Item Type: Other
Uncontrolled Keywords: Pengembangan, bahan ajar, psikologi pendidikan
Subjects: KARYA ILMIAH DOSEN
Universitas Negeri Makassar > KARYA ILMIAH DOSEN
Divisions: KOLEKSI KARYA ILMIAH UPT PERPUSTAKAAN UNM MENURUT FAKULTAS > KARYA ILMIAH DOSEN
KARYA ILMIAH DOSEN
Depositing User: S.T., M.T. Faruq Ratuhaji
Date Deposited: 28 Nov 2018 16:43
Last Modified: 28 Nov 2018 16:43
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/11513

Actions (login required)

View Item View Item