PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN SYNECTICS MIND MAPS COOPERATIVE LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI BERDASARKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA KELAS X SMAN 17 MAKASSAR

Sofyan, Sofyan (2018) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN SYNECTICS MIND MAPS COOPERATIVE LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI BERDASARKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA KELAS X SMAN 17 MAKASSAR. S1 thesis, Universitas Negeri Makassar.

[img]
Preview
Text
ARTIKEL SOFYAN.pdf

Download (432kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini merupakan penelitian quasi eksperimen yang bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya perbedaan hasil belajar yang signifikan antara: (1) siswa yang dibelajarkan dengan model pembelajaran Synectics Mind Maps Cooperative Learning dan pembelajaran kooperatif; (2) siswa yang memiliki kemampuan berpikir kreatif yang tinggi dan rendah; (3) siswa dengan kemampuan berpikir kreatif tinggi yang dibelajarkan dengan model pembelajaran Synectics Mind Maps Cooperative Learning dan pembelajaran kooperatif; (4) siswa dengan kemampuan berpikir kreatif rendah yang dibelajarkan dengan model pembelajaran Synectics Mind Maps Cooperative Learning dan pembelajaran kooperatif; dan (5) ada tidaknya interaksi antara model pembelajaran (Synectics Mind Maps Cooperative Learning dan pembelajaran kooperatif ) dengan berpikir kreatif (tinggi dan rendah) dalam pencapaian hasil belajar biologi Siswa kelas X SMAN 17 Makassar. Desain penelitian yang digunakan adalah nonequivalent control group design dengan rancangan penelitian faktorial 2 x 2. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X SMA Negeri 17 Makassar berjumlah 7 rombel. Sampel penelitian berjumlah 60 orang terdiri atas dua kelas yang dipilih secara random kelas yakni X IPA3 dan X IPA4. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan hasil belajar yang signifikan antara: (1) mahasiswa yang dibelajarkan dengan model pembelajaran Synectics Mind Maps Cooperative Learning dan pembelajaran kooperatif dengan nilai signifikansi 0,02<0,05; (2) siswa yang memiliki kemampuan berpikir kreatif yang tinggi dan rendah kooperatif dengan nilai signifikansi 0,00<0,05 (3) tidak terdapat perbedaan siswa yang berpikir kreatif tinggi yang dibelajarkan dengan model pembelajaran Synectics Mind Maps Cooperative Learning dan pembelajaran kooperatif kooperatif; (4) siswa dengan berpikir kreatif rendah dibelajarkan dengan model pembelajaran Synectics Mind Maps Cooperative Learning dan pembelajaran kooperatif kooperatif memiliki perbedaan hasil belajar dengan nilai signifikansi 0,025<0,05; dan (5) tidak ada interaksi antara model pembelajaran (SM2CLdan kooperatif) dengan

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: PASCASARJANA > Biologi
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 11 Oct 2018 01:56
Last Modified: 11 Oct 2018 01:56
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/11110

Actions (login required)

View Item View Item