ANALISIS PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013 OLEH GURU MATA PELAJARAN PRODUKTIF DI SMK NEGERI 5 BANTAENG

Syam, Rismayanti (2018) ANALISIS PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013 OLEH GURU MATA PELAJARAN PRODUKTIF DI SMK NEGERI 5 BANTAENG. Diploma thesis, UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

[img]
Preview
Text
2. JURNAL.pdf

Download (601kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui Pelaksanaan Pembelajaran Kurikulum 2013 Oleh Guru Mata Pelajaran Produktif di SMK Negeri 5 Bantaeng. Kurikulum 2013 sering disebut juga dengan kurikulum berbasis karakter, Kurikulum ini merupakan kurikulum baru yang dikeluarkan oleh Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Jenis penelitian ini merupakan penelitian Deskriptif dengan pendekatan Kuantitatif. Penelitian ini dilakukan di SMK Negeri 5 Bantaeng dengan cara mengikuti proses pembelajaran di kelas yang dilaksanakan oleh guru dengan menggunkan lembar observasi. Dari hasil analisis deskriktif penelitian ini dapat diketahui bahwa rata-rata pelaksanaan pembelajaran kurikulum 2013 oleh guru mata pelajaran produktif berada pada kategori sebagian besar terlaksana dengan persentase 69,2%. Adapun hambatan yang dialami guru dalam pelaksanaan pembelajaran masih kurangnya motivasi belajar siswa dalam belajar mandiri dan sering terjadi revisi pada kurikulum yang belum sepenuhnya informasi dan materi di kuasai ada lagi revisi baru. Kata Kunci: Pelaksanaan Pembelajaran, Kurikulum 2013.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: FAKULTAS TEKNIK > Pendidikan Teknik Bangunan
Divisions: FAKULTAS TEKNIK
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 02 Oct 2018 23:57
Last Modified: 02 Oct 2018 23:58
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/11041

Actions (login required)

View Item View Item