PENGARUH PENJUALAN SUKU CADANG ALAT BERAT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PADA PT. TRAKTOR NUSANTARA CABANG MAKASSAR

Maryadi, Maryadi (2016) PENGARUH PENJUALAN SUKU CADANG ALAT BERAT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PADA PT. TRAKTOR NUSANTARA CABANG MAKASSAR. Jurnal Ad'ministrare "Jurnal Pemikiran Ilmiah dan Pendidikan Administrasi Perkantoran", 3 (2). pp. 83-94. ISSN 2541-1306

[img]
Preview
Text
2569-6117-1-PB.pdf

Download (313kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penjualan suku cadang alat berat terhadap peningkatan pendapatan. Lokasi penelitian ini dilakukan di Perusahaan PT Traktor Nusantara Cabang Makassar yang berlokasi di jalan Sultan Alaudiddin Makassar. Adapun metode pengumpulan data digunakan yaitu metode kepustakaan dan metode lapangan. Sumber data dalam penelitian ini pada dasarnya menggunakan dua jenis data yaitu; data primer dan data sekunder. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penjualan tunai suku cadang alat berat berpengaruh signifikan terhadap peningkatan pendapatan PT. Traktor Nusantara cabang makassar tetapi tidak signifikan. Hal ini dapat di buktikan dari nilai signifikan uji t pada penjualan tunai 0,034 lebih besar di banding 0,05 (0,034 < 0,05) maka Ho ditolak berarti variabel bebas yang diuji secara nyata berpengaruh signifikan terhadap variabel terikat.

Item Type: Article
Subjects: KARYA ILMIAH DOSEN
Universitas Negeri Makassar > KARYA ILMIAH DOSEN
Divisions: KOLEKSI KARYA ILMIAH UPT PERPUSTAKAAN UNM MENURUT FAKULTAS > KARYA ILMIAH DOSEN
KARYA ILMIAH DOSEN
Depositing User: Dr Andi Anto Patak
Date Deposited: 25 Sep 2018 10:47
Last Modified: 25 Sep 2018 11:07
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/10952

Actions (login required)

View Item View Item