Strategi Tindak Tutur Ekspresif pada Interaksi Guru dan Peserta didik dalam Proses Pembelajaran Bahasa Indonesia di Kelas XI SMA Negeri 1 Pitumpanua Kabupaten Wajo

nikmah, Khaerun (2018) Strategi Tindak Tutur Ekspresif pada Interaksi Guru dan Peserta didik dalam Proses Pembelajaran Bahasa Indonesia di Kelas XI SMA Negeri 1 Pitumpanua Kabupaten Wajo. Diploma thesis, UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

[img]
Preview
Text
Artikel.pdf

Download (141kB) | Preview

Abstract

. 2017. . Skripsi. Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia Fakultas Bahasa dan Sastra Universitas Negeri Makassar(Dibimbing oleh ). Penelitian ini bertujuan: (1) Mendeskripsikan jenis tindak tutur ekpresif pada Interaksi guru dan peserta didik dalam pembelajaran Bahasa Indonesia kelas XI SMAN 1 Pitumpanua Kabupaten Wajo. (2) Mendeskripsikan strategi tindak tutur ekspesif pada interaksi guru dan peserta didik pada pembelajaran Bahasa Indonesia kelas XI SMAN 1. Penelitian ini termasuk dalam jenis kualitatif bersifat deskriptif yang menggunakan pendekatan pragmatik. Sumber data penelitian ini merupakan guru dan peserta didik di kelas XI SMAN 1 Pitumpanua Kabupaten Wajo. Data penelitian ini merupakan hasil pantauan dan rekaman tindak tutur ekspresif pada interaksi guru dan peserta didik pada proses pembelajaran bahasa Indonesia kelas XI SMA Negeri 1 Pitumpanua Kabupaten Wajo. Teknik penyajian hasil analisis data dalam penelitian ini adalah mereduksi data, penyajian data, dan penarik kesimpulan. Dalam penyajian data hasil penelitian ini adalah secara formal dan informal. Berdasarkan hasil analisis data tindak tutur ekspresif pada interaksi guru dan peserta didik ditemukan 32 jenis tindak tutur ekspresif, yaitu: senang, bersemangat, kecewa, penasaran, tidak menyetujui, putus asa, heran, kesal, menyetujui, tegang, lega, pengakuan, memuji, mengejek, gugup, membenarkan, menyarankan, kagum, kaget, tidak puas, menyindir, mengeluh, merendahkan diri, kaget, memprotes, dendam, bingung, puas, pasrah, lelah, mencela, menakuti, menghayati. Dan terdapat 62 strategi tutur pada tindak tutur ekspresif pada interaksi guru dan peserta didik dalam proses pembelajaran.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: FAKULTAS BAHASA DAN SASTRA > Pendidikan Bahasa dan sastra Bahasa Indonesia
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN UNM
Date Deposited: 08 Aug 2018 03:32
Last Modified: 08 Aug 2018 03:32
URI: http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/10049

Actions (login required)

View Item View Item